Teknoin – Bermain game di smartphone memang akan lebih seru jika menggunakan headset gaming untuk hp.
Dengan menggunakan headset gaming, maka suara game akan lebih terasa nge-bass dan terdengar jelas.
Terutama untuk game seperti FF (free fire) dan PUGB, kamu sedang mencari rekomendasi dengan harga murah dan terbaik? Berikut daftarnya.
Harga Headset Gaming Untuk HP
Pada umumnya, harga headset gaming tidak jauh berbeda, baik untuk hp, pc maupun laptop.
Namun, jika kamu lebih suka bermain game di hp, maka kamu bisa menemukan harga headset gaming yang lebih murah.
Meskipun begitu, kualitas yang bisa kamu dapatkan tidak terlalu berbeda dengan headset gaming untuk pc.
Kisaran harga headset gaming hp sendiri bisa kamu dapatkan mulai dari harga Rp 50 ribuan hingga Rp 500 ribuan.
Dengan harga tersebut kamu sudah bisa mendapatkan rekomendasi headset gaming yang berkualitas dan murah.
Daftar Headset Gaming Untuk HP Terbaik
Semua rekomendasi berikut ini sudah dilengkapi dengan mic pada headset, earphone yang bisa digunakan untuk bermain game.
1. M-Ear Gaming Earphones
Pilihan pertama yang bisa kamu jadikan teman mabar yang apik adalah headset dari M-EAR Gaming Earphones.
Earphone yang satu ini sudah banyak digunakan oleh gamers untuk bermain game. Beberapa fitur yang bisa kamu manfaatkan adalah seperti portabel mic.
Portabel mic ini bisa kamu lepas dan pasang, sesuai dengan kebutuhan yang kamu inginkan.
Untuk harga headset gaming hp ini sendiri, kamu bisa mendapatkannya mulai dari harga Rp 35.000 saja melalui marketplace.
2. Fantech TRINITY MH88 Mobile Gaming
Rekomendasi berikutnya yang juga bisa kamu pilih adalah Fantech TRINITY MH88 Multiplatform Headset Gaming Mobile.
Headset yang satu ini juga memberikan kesan yang apik untuk kamu gunakan saat bermain game.
Menariknya adalah kamu bisa mendapatkan harga yang sangat terjangkau, dengan kualitas yang diberikan cukup mumpuni.
Harga dari headset gaming Fantech TRINITY ini adalah Rp 169.000 – Rp 250.000 pembelian melalui toko online.
3. Centechia Wireless Headset Gamin Bluetooth
Untuk kamu yang mencari headset gaming untuk hp dengan koneksi bluetooth, Centchia ini bisa menjadi pilhan yang tepat.
Headset ini memiliki banyak varian warna yang bisa kamu gunakan sesuai dengan karakter dan warna kesukaan kamu.
Dari segi harga pun juga termasuk headset gaming murah terbaik. Bahkan, fitur yang diberikan adalah suara yang nge-bass saat digunakan.
Harga dari centechia headset wireless gaming bluetooth ini adalah Rp 88.000 – Rp 150.000 pembelian di toko online.
4. Headset Gaming Rexus Vonix F30
Berikutnya ada Headset gaming dari Rexus Vonik F30 yang juga bisa kamu gunakan untuk bermain game di hp.
Headset ini memiliki banyak kelebihan yang cukup unggul dengan harga yang murah untuk kelas terbaik.
Spesifikasi nya adalah seperti fitur lampu LED RGB, sudah menggunakan Driver berukuran 50mm.
Frekuensi 20-20.000Hz, memiliki daya hingga 15mW, dengan sensitivitas headset mencapai 115dB.
Dari segi harga pun juga terbilang sangat mudah, kamu bisa membelinya mulai dari harga Rp 199.000 saja di toko online.
5. Headset Gaming Fleco FL880
Terakhir adalah rekomendasi yang sangat cocok untuk kamu yang suka main game PUGB dan Free fire.
Pasalnya, headset ini sudah memiliki berbagai fitur yang bisa memuaskan kamu saat bermain game.
Selain itu, dari segi harga nya pun juga terbilang sangat murah di kelas nya, kamu bisa membelinya di harga Rp 75.000 saja.
Menariknya adalah Fleco FL880 ini sudah dilengkapi dengan fitur Water resistant yang tahan air dan lembap
Tips Memilih Headset Yang bagus untuk Gaming
Tips | Deskripsi |
Kualitas Suara | Pilih headset dengan kualitas suara yang baik, termasuk suara stereo yang jelas dan surround sound (jika mungkin) untuk pengalaman audio yang immersif. |
Kenyamanan | Pastikan headset nyaman dipakai untuk waktu yang lama. Bantalan telinga dan kepala yang empuk serta desain yang tidak menyebabkan kelelahan sangat penting. |
Mikrofon Berkualitas | Jika Anda bermain game online atau berkomunikasi dengan tim, pilih headset dengan mikrofon berkualitas tinggi yang dapat menghasilkan suara jernih dan tanpa noise. |
Isolasi Suara | Pilih headset yang dapat memblokir suara eksternal dan memberikan isolasi suara agar Anda bisa fokus pada permainan tanpa terganggu. |
Konektivitas | Pastikan headset Anda kompatibel dengan platform gaming Anda, baik itu PC, konsol, atau perangkat mobile. |
Kesimpulan
Headset gaming untuk hp sendiri berbeda dengan untuk PC, karena konektor jack yang berbeda.
Untuk hp, konektor nya panjang seperti konektor headset pada umumnya, sedangkan untuk pc menggunakan konektor USB.
Maka dari itulah, penting untuk memilah dan memilih kembali sebelum membeli headset gaming terbaik dan tepat.
Nah, itulah rekomendasi headset gaming yang bisa kamu gunakan untuk smarphone Android kamu.
Ikuti kami di Google News untuk mendapatkan berita Teknologi dan Gadget terbaru serta terupdate.