Menu Masakan Seminggu 50 Ribu

25 Menu Masakan Seminggu 50 Ribu Hemat dan Praktis!

Kamu ingin mengirit masakan dan ingin mengirit masakan? Ini kita buat menu masakan seminggu 50 ribu. Dimana dibawah ini menu masakan seminggu 50 ribu sudah ditakar dengan budget 50ribu. Sangat banyak keutungan jika kita bisa mengetahui menu masakan seminggu 50 ribu.

Karena memikirkan menu masakan harian memang bisa memusingkan, apalagi jika budget belanja pas-pasan. Padahal, selain rasa yang nikmat kita juga berhak mengonsumsi makanan yang bergizi. menu masakan seminggu 50 ribu dibawah ini bisa buat kreativitas, kamu tetap bisa makan enak sekaligus memenuhi kebutuhan nutrisi.

Penasaran apa saja menu masakan seminggu 50 ribu? Simak 25resep menu masakan seminggu 50 ribu seperti dilansir berbagai resep. Karena sudah sangat mahal biaya dapur sekarang. Mari kita mulai hemat dan atur keuangan dengan baik dengan menu masakan seminggu 50 ribu dibawah ini.

Karena dengan menggunakan menu masakan seminggu 50 ribu ini kamu dapat menjadi lebih murah dan menambah kreatifitas kita. Sangat banyak keuntungan baca menu masakan seminggu 50 ribu ini.

Lihat Juga: 11 Cara Menjadi Supplier Frozen Food Tangan Pertama

Menu Masakan Seminggu 50 Ribu

Dibawah ini akan dijelaskan menu masakan seminggu 50 ribu yang bisa membuat kamu jadi makin kreativ untuk membuat masakan menu karena dengan begitu kamu dapat membuat makanan menjadi hemat dengan resep menu masakan seminggu 50 ribu dibawah ini : 

1. Sup Sawi Putih dan Perkedel Ubi Jalar

Pertama untuk resep menu masakan seminggu 50 ribu yaitu sup sawi putih dan perkedel ubi jalar: 

Bahan:

  1. 1 bonggol sawi putih, buang bonggolnya, potong-potong
  2. 1.000 ml kaldu
  3. 3 buah bakso, iris tipis
  4. 1 sdm minyak goreng
  5. 4 siung bawang putih, memarkan
  6. 1 batang daun bawang, potong 1 cm
  7. 1 batang seledri, ikat
  8. 1 sdm bawang merah goreng
  9. Garam, gula pasir, dan merica bubuk secukupnya

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak goreng, tumis bawang putih dan daun bawang hingga harum. Masukkan ke dalam kaldu, didihkan.
  2. Tambahkan bakso, seledri, garam, merica, dan gula pasir. Aduk dan masak 5 menit hingga bumbu meresap.
  3. Masukkan sawi putih, aduk-aduk hingga mendidih. Angkat dan hidangkan dengan taburan bawang goreng.

Perkedel Ubi Jalar Pedas

Bahan:

  1. 200 g ubi jalar  kupas, kukus matang, haluskan
  2. 1 sdm ebi goreng, gerus halus
  3. 2 cabai merah keriting, iris halus
  4. 1/2 sdt merica bubuk
  5. 1 sdm bawang merah goreng, haluskan
  6. 1 sdm bawang putih goreng, haluskan
  7. 2 batang seledri, iris halus
  8. 1 butir telur, pisakan putih telur untuk celupan
  9. Minyak goreng
  10. Gula dan garam secukupnya

Cara membuat:

  1. Campur semua bahan kecuali minyak goreng, aduk hingga rata dan menjadi adonan yang bisa dibentuk.
  2. Ambil 1 sdm adonan dan bentuk bulat atau sesuai selera.
  3. Celupkan ke putih telur yang sudah dikocok.
  4. Goreng perkedel hingga kuning kecokelatan. Angkat dan tiriskan.

2. Tumis Sawi Jagung Muda dan Telur Puyuh Tauco

Kedua menu masakan seminggu 50 ribu yaitu tumis sawi dengan jagung muda dengan lauk tuuh tauco: 

Tumis Sawi Jagung Muda

Bahan:

  1. 250 g putren, belah 2 memanjang, rebus setengah matang, tiriskan
  2. 4 lembar sawi hijau, potong-potong
  3. 1 lembar daun salam
  4. 2 sdm minyak goreng
  5. Garam dan gula pasir secukupnya

Bumbu, iris tipis:

  1. 5 butir siung bawang merah
  2. 3 siung bawang putih
  3. 2 buah cabai hijau
  4. 2 buah cabai merah
  5. 1 ruas jari lengkuas

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak, tumis bumbu iris dan daun salam hingga harum.
  2. Masukkan putren dan sawi hijau, tambahkan garam serta gula pasir. Aduk dan tambahkan sedikit air hingga bumbu meresap.

Telur Puyuh Tauco

Bahan:

  1. 100 telur puyuh rebus, kupas
  2. 1 sdm tauco manis
  3. 1 sdm kecap manis
  4. 100 ml air panas
  5. 1 sdm minyak goreng
  6. Garam dan gula merah sisi secukupnya

Bumbu, iris halus:

  1. 3 siung bawang merah
  2. 2 siung bawang putih
  3. 3 buah cabai merah

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak, tumis bumbu hingga harum.
  2. Masukkan telur puyuh, tuang air panas.
  3. Tambahkan tauco, kecap manis, garam dan gula merah. Aduk dan masak dengan api kecil hingga bumbu meresap. Matikan api saat kuah mengental.
  4. Sajikan selagi hangat.

3. Pakcoy Cah Jamur Tiram dan Otak-otak Bandeng

Ketiga yaitu pacoy cah jamur tiram dengan otak otak bandeng:

Pakcoy Cah Jamur Tiram

Bahan:

  1. 300 g pakcoy, buang bonggolnya, potong-potong
  2. 50 g jamur tiram
  3. 2 siung bawang putih, cincang halus
  4. 1 ruas jari jahe muda, cincang halus
  5. 1/2 sdt merica bubuk
  6. 300 ml air, didihkan
  7. 1 sdm saus tiram
  8. 2 sdm minyak goreng
  9. Garam dan gula pasir secukupnya

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak goreng, tumis bawang merah, bawang putih, dan jahe hingga harum.
  2. Masukkan jamur, tambahkan merica, saus tiram, garam dan gula pasir, aduk. Tuang air panas, aduk-aduk.
  3. Masukkan pakcoy lalu masak hingga layu. Angkat.

Otak-otak Bandeng

Bahan:

  1. 2 buah otak-otak bandeng siap pakai, potong-potong
  2. 1 butir telur, kocok lepas
  3. Minyak goreng

Cara membuat:

  1. Balurkan potongan otak-otak bandeng ke telur.
  2. Goreng dalam minyak hingga kecokelatan, tiriskan.
  3. Otak-otak bandeng siap dinikmati.

4. Sayur Pucuk Daun Labu dan Kembung Masak Bawang

Keempat menu masakan seminggu 50 ribu yaitu sayur pucuk daun labu dengan kembung masak bawang: 

Sayur Pucuk Daun Labu

Bahan:

  1. 200 g pucuk daun labu
  2. 1/2 bonggol jagung manis, pipil
  3. 1.500 ml air
  4. 2 lembar daun salam
  5. 1 ruas jari lengkuas, memarkan
  6. Garam dan gula

Bumbu halus:

  1. 4 siung bawang merah
  2. 2 siung bawang putih
  3. 1 sdt ketumbar, sangrai
  4. 3 butir kemiri, sangrai

Cara membuat:

  1. Didihkan air, masukkan daun salam dan lengkuas.
  2. Masukkan bumbu halus dan jagung, aduk rata. Masak hingga jagung matang.
  3. Tambahkan pucuk labu, bumbui dengan garam dan gula pasir. Aduk dan masak dengan api keci hingga mendidih.
  4. Angkat dan sajikan sayur saat hangat.

Kembung Masak Bawang

Bahan:

  1. 4 ekor ikan kembung, gurat sedikit badannya
  2. 1 sdm air jeruk nipis dan 1/2 sdt garam halus
  3. 1 ikat kecil lokio, buang akarnya
  4. 1 buah tomat hijau, iris panjang
  5. 1/2 buah bawang bombai, iris tipis
  6. 2 sdm saus tomat
  7. 300 ml air paas
  8. Minyak goreng
  9. Garam dan gula

Bumbu, iris:

  1. 4 buah cabai merah
  2. 5 siung bawang merah
  3. 3 siung bawang putih
  4. 1 ruas jari jahe

Cara membuat:

  1. Lumuri ikan kembung dengan air jeruk nipis dan garam, diamka selama 15 menit.
  2. Panasknya minyak, goreng ikan sampai matang.
  3. Panaskan 2 sdm minyak, tumis bumbu iris hingga wangi. Tambahkan saus tomat, garam, dan gula pasir, aduk.
  4. Tuang air panas, masak hingga mendidih. Masukkan lokio, bawang bombai, dan tomat. Aduk hingga bumbu mengental, angkat.
  5. Letakkan ikan goreng di piring, siram dengan tumisan bawang. Sajikan.

5. Tumis Pucuk Daun Labu dan Sate Hati Manis

Kelima menu masakan seminggu 50 ribu yaitu tumis pucuk daun labu dipadukan dengan lauk sate hati manis:

Tumis Pucuk Daun Labu

Bahan:

  1. 200 g pucuk daun labu
  2. 4 sung bawang putih, cincang halus
  3. 2 buah cabai merah, iris halus
  4. 1 sdm saus tiram
  5. 1 sdm kecap manis
  6. 1/2 sdt merica bubuk
  7. Garam dan penyedap rasa secukupnya
  8. Minyak seperlunya

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak goreng, tumis bawang putih dan cabai, aduk-aduk sampai layu.
  2. Masukkan garam, penyedap rasa, saus tiram, merica dan kecap manis. Aduk merata lalu tambahkan pucuk labu.
  3. Oseng-oseng hingga pucuk labu empuk.
  4. Angkat dan sajikan selagi hangat.

Sate Hati Manis

Bahan:

  1. 8 buah hati ayam, potong 3
  2. 3 sdm kcap manis
  3. 1 sdm air jeruk nipis
  4. 1 sdt gula merah sisir
  5. 100 ml air panas
  6. 1 sdm minyak goreng
  7. 8 tusuk sate

Bumbu halus:

  1. 3 siung bawang putih
  2. 1 sdt ketumbar, sangrai
  3. 1/2 sdt jintan
  4. 1/2 sdt merica bulat
  5. 1 ruas jahe, iris tipis
  6. Garam

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak, tumis bumbu halus hingga harum.
  2. Masukkan hati ayam, adul hingga hati berubah warna.
  3. Tambahkan kcap manis, jeruk nipis, gula merah, dan air panas, aduk merata. Masak hingga hati ayam matang dan bumbu meresap. Angkat.
  4. Tusuk hati ayam, masing-masing 3 potong untuk 1 tusuk sate.
  5. Panggang sate di atas bara arang sebentar, sajikan selagi panas.

6. Sambal Goreng Kol dan Ikan Suwir Kemul Sayur

Keenam untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu sambal goreng kol dan ika suwir kemul sayur :

Sambal Goreng Kol

Bahan:

  1. 4 lembar daun keol, iris agak halus
  2. 5 batang buncis, iris tipis serong
  3. 250 ml air
  4. 250 santan dari 1/2 butir kelapa
  5. 2 buah cabai hijau besar, iris tipis serong
  6. 2 buah cabai merah besar, iris tipis serong
  7. 1 ruas ibu jari lengkuas, memarkan
  8. 2 lembar daun salam
  9. 2 sdm minyak goreng
  10. Garam

Bumbu halus:

  1. 6 siung bawang merah
  2. 4 siung bawang putih
  3. 2 buah cabai merah keriting

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak, tumis bumbu halus bersama daun salam hingga harum. Masukkan air, cabai hijau dan cabai merah. Aduk merata.
  2. Tuang santan sambil diaduk perlahan, tambahkan garam, masak hingga mendidih. Masukkan buncis, kol, aduk kembali hingga matang. Angkat dan hidangkan.

Ikan Suwir Kemul Sayur

Bahan:

  1. 2 ekor ikan cue segar, buang kepala dan tulangnya
  2. 1 buah cabai merah, iris tipis
  3. 1 batang daun bawang, iris
  4. 1 lembar kol, iris halus
  5. 50 g wortel, iris batang korek api
  6. Minyak goreng
  7. Garam

Adonan tepung (kemul sayur):

  1. 150 g tepung terigu
  2. 25 g tepung beras
  3. 1/2 sdt merica bubuk
  4. 3 siung bawang putih, haluskan
  5. 1 butir telur
  6. 50 ml air

Cara membuat:

  1. Kukus ikan selama 15 menit, suwir kasar dagingnya.
  2. Campur semua bahan adonan tepung, aduk menjadi adonan lembut.
  3. Masukkan cabai iris, daun bawang, kol, dan wortel, aduk merata. Tambahkan ikan, aduk perlahan.
  4. Panaskan minyak di atas api sedang. Masukkan adonan sesendok sayur, goreng hingga kuning kecokelatan.
  5. Ulangi terus hinga adonan habis, angkat lalu tiriskan.
  6. Ikan suwir kemul sayur siap disajikan.

7. Setup Sayuran dan Omelet Fantasi

Ketujuh menu masakan seminggu 50 ribu yaitu dengan setup sayuran dengan lauk omelet fantasi: 

Setup Sayuran

Bahan:

  1. 100 g kembang kol, siangi, potong sesuai kuntum
  2. 100 g wortel, iris dadu
  3. 75 g buncis, potong 1 cm
  4. 150 g kentang, iris dadu
  5. 1/2 bonggol jagung manis, pipil, rebus matang, tiriskan
  6. 1 sdm mentega
  7. 250 ml air panas
  8. 2 cm kayu manis batang
  9. 1 ruas jari jahe, memarkan
  10. 1/2 sdt merica bubul
  11. 1/4 sdt pala bubuk
  12. Garam dan gula pasir

Bumbu:

  1. 4 siung bawang merah, iris
  2. 2 siung bawang putih, cincang halus
  3. 50 g bawan bombai, ris tipis

Cara membuat:

  1. Rebus setengah matang semua sayur, tiriskan.
  2. Panaskan mentega, tumis bumbu iris hingga harum.
  3. Masukkan semua sayuran, tuang air panas dan tambahkan kayu manis, jahe, merica, garam serta gula pasir.
  4. Tutup wajan, biarkan mendidih, angkat dan hidangkan selagi hangat.

Omelet Fantasi

Bahan:

  1. 4 butir telur, kocok lepas
  2. 100 g tahu putih, potong dadu kecil
  3. 50 g wortel, iris bentuk lidi
  4. 1 batang daun bawang, iris halus
  5. 1/2 sdt merica bubuk
  6. 1/2 buah bawang bombai, cincang halus
  7. Minyak goreng
  8. Garam dan gula

Cara membuat:

  1. Campur semua bahan, kecuali minyak goreng. Aduk rata.
  2. Panaskan 2 sdm minyak dalam wajan dadar antilengket diameter 18 cm. Tuang 1/2 adonan telur-tahu, biarkan matang, balik. Tambahkan 1 sdm minyak melalui pinggir wajan, biarkan matang, dan angkat.
  3. Kerjakan seterusnya untuk sisa adonan telur-tahu.
  4. Sajikan omelet fantasi dengan saus sambal.

8. Acar Sayur Asam Manis dan Kering Teri Manis

Kedelapan menu masakan seminggu 50 ribu yaitu acar sayur manis dengan ikan kering teri manis: 

Acar Sayur Asam Manis 

Bahan:

  1. 1 buah mentimun atau krai besar, buang bijinya, potong kecil-kecil
  2. 150 g wortel, iris korek api
  3. 1/4 nanas muda kupas, iris tipis

Bumbu:

  1. 2 sdm minyak
  2. 2 siung bawang putih, haluskan
  3. 1 ruas jahe, cincang halus
  4. 2 buah cabai merah, iris tipis
  5. 50 g bawang bombai, potong-potong
  6. 250 air panas
  7. 1 sdm saus tomat
  8. 1 sdm gula pasir
  9. Garam

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan jahe hingga wangi. Masukkan cabai merah dan bawang bombai, aduk.
  2. Tuang air, tambahkan saus tomat, garam dan gula pasir, aduk rata. Biarkan mendidih.
  3. Masukkan sayuran, aduk hingga mendidih lagi. Masak hingga kuah mengental.
  4. Sajikan.

Kering Teri Manis

Bahan:

  1. 150 g teri jengki, cuci, tiriskan hingga kering
  2. 250 g kentang, iris bentuk lidi
  3. 500 ml air
  4. 1 batang serai, iris tipis
  5. 1 ruas jari lengkuas, iris tipis
  6. 1 sdm gula pasir
  7. Minyak goreng

Bumbu halus:

  1. 4 buah cabai merah
  2. 5 siung bawang merah
  3. 3 siung bawang putih
  4. Garam

Cara membuat:

  1. Rendam kentang selama 15 menit dalam air, tiriskan.
  2. Panaskan minyak, goreng kentang sambil diaduk hingga kering kekuningan. Angkat dan tiriskan.
  3. Goreng teri dengan api sedang, jangan sampai teri hangus.
  4. Tumis bumbu halus hingga harum. Masukkan serai, lengkuas, dan gula pasir, aduk rata hingga gula larut sempurna. Matikan api.
  5. Masukkan teri dan kentang, aduk-aduk.
  6. Pindahkan ke piring saji, kering teri siap dinikmati.

9. Sayur Asem Kacang Panjang dan Bakwan Jagung

Kesembillan menu masakan seminggu 50 ribu yaitu sayur asem kacang panjang dan bakwan jagung:

Sayur Asem Kacang Panjang

Bahan:

  1. 1/2 ikat kacang panjang, potong-potong
  2. 1 lembar daun salam
  3. 1 ruas jari lengkuas, memarkan
  4. 500 ml air
  5. 4 buah asam jawa
  6. 2 buah cabai merah, iris memanjang
  7. Garam dan gula

Bumbu iris:

  1. 4 siung bawang merah
  2. 2 siung bawang putih
  3. 3 buah cabai rawit
  4.  1 buah tomat

Cara membuat:

  1. Didihkan air, masukkan daun sala, lengkuas, dan asam jawa. Masak hingga asam lunak.
  2. Masukkan bumbu iris, garam, gula, aduk. Masak dengan api kecil.
  3. Tambahkan kacang panjang, biarkan mendidih. Setelah sayur layu, matikan api dan hidangkan.

Bakwan Jagung

Bahan:

  1. 1 bonggol jagung manis, sisir kasar
  2. 1 butir telur, kocok sebentar
  3. 4 sdm tepung terigu
  4. 1 batang daun bawang, potong
  5. 1 batang seledri, iris halus
  6. 1/3 sdt merica bubuk
  7. 50 ml air

Bumbu:

  1. 3 siung bawang merah
  2. 3 siung bawang putih
  3. 1 sdt ketumbar, sangrai
  4. Garam

Cara membuat:

  1. Campur rata bahan dan bumbu halus. Aduk rata.
  2. Panaskan minyak di atas api sedang, goreng adonan sesendok demi sesendok. Biarkan hingga warnanya berubah kecokelatan. Angkat dan tiriskan.
  3. Sajikan bersama sayur asem.

10. Bumbu Rujak Pepaya Muda dan Pepes Teri Basah

Kesepuluh untuk menu masakan seminggu 50 ribu yatu bumbu rujak pepaya muda dicampur engan teri basah: 

Bumbu Rujak Pepaya Muda

Bahan:

  1. 1/2 buah pepaya mudah, potong-potog
  2. 1 buah tomat, cincang
  3. 1 lembar daun jeruk
  4. 1 ruas jari jahe, memarkan
  5. 1 sdm gula merah, sisir
  6. 1 sdm minyak goreng
  7. 200 ml santan cair
  8. Garam

Bumbu halus:

  1. 6 buah cabai merah
  2. 4 butir bawang merah
  3. 2 siung bawang putih
  4. 3 butir kemiri, sangrai
  5. 1/2 sdt terasi, bakar

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak, tumis bumbu halus, daun jeruk, jahe, dan serai sampai harum. Tambahkan tomat, aduk hingga layu.
  2. Masukkan pepaya, tambahkan garam, dan gula merah. Aduk dan masak sampai layu.
  3. Tuang santan, masak dengan api kecil sambil diaduk hingga mendidih.
  4. Angkat dan sajikan.

Pepes Teri Basah

Bahan:

  1. 300 g teri basah, cuci, tiriskan
  2. 1 sdt bumbu kari instan
  3. 2 sdm santan kental
  4. Batang lidi
  5. Daun pisang

Bumbu halus:

  1. 5 buah cabai merah
  2. 7 butir bawang merah
  3. 4 siung abwang putih
  4. 5 butir kemiri, sangrai
  5. 1/2 sdt ketumbar, sangrai
  6. 1/3 sdt jintan, sangrai
  7. 10 butir merica bulat
  8. 1 ruas jari kunyit, bakar
  9. 1 lembar daun keruk
  10. 2 cm serai bagian putih, cincang
  11. Garam

Cara membuat:

  1. Campur semua bahan dan bumbu, aduk rata.
  2. Siapkan daun pisang, letakkan 1 sdm adonan, gulung daun sepert bentuk lontong. Sematkan lidi di kedua ujungnya.
  3. Kukus pepes selama 30 menit. Saat akan dihidangkan, panggang pepes hingga daun bagian luar agak kosong.
  4. Sajikan pepes selagi hangat.

11. Kwetiau Goreng dan Pangsit Goreng

Kesebelas untuk menu masakan seminggu 50 ribu kwetiau goreng dan pangsit goreng: 

Kwetiau Goreng

Bahan:

  1. 250 g kwetiau, rebus sampai matang
  2. 2 sdm kecap manis
  3. 1 sdt minyak wijen
  4. 2 sdm saus tiram
  5. 1 ikat sawi, buang bonggolnya, potong-potong
  6. 2 butir telur, kocok
  7. 20 g taoge
  8. 4 siung bawang putih, cincang halus
  9. 1 ruas jari jahe, cincang halus
  10. Minyak goreng
  11. Garam dan gula

Cara membuat:

  1. Lumuri kwitiau dengan kecap sampai rata.
  2. Panaskan 3 sdm minyak goreng, minyak wijen, tumis bawang putih dan jahe hingga harum. Masukkan telur, orek-orek, tambahkan sayuran dan saus tiram.
  3. Masukkan kwetiau, tambahkan merica, garam, dan gula pasir. Aduk semua bahan hingga bumbu meresap.
  4. Matikan api dan sajikan bersama pangsit goreng.

Pangsit Goreng

Bahan:

  1. 15 lembar kulit pangsit
  2. 1 sdm daging ayam giling
  3. 75 g taoge
  4. 1 lembar kol, iris halus
  5. 50 g wortel, iris dadu halus
  6. 1/2 sdt minyak wijen
  7. 1/2 sdt merica bubuk
  8. 1/2 sdt kecap asin
  9. 1 putir telur, kocok
  10. 1 sdm tepung sagu, larutkan dalam 3 sdm air
  11. Minyak goreng
  12. Garam dan gula

Bumbu:

  1. 3 siung bawang putih, haluskan
  2. 1 ruas jahe, cincang halus

Cara membuat:

  1. Panaskan 1 sdm minyak goreng, tumis bumbu hingga harum. Masukkan ayan, aduk hingga daging berubah warna.
  2. Tambahkan sayuran, merica, minyak wijen, kecap asin, garam dan gula pasir, aduk rata.
  3. Tuanh larutan sagum aduk dan masak dengan api kecil hingga matang.
  4. Taruh 1 sdt adonan pada selembar kulit pangsit. Lipat dan rekatkan dengan putih telur.
  5. Panasknya minyak cukup banyak, goreng pangsithingga berubah warna menjadi kecokelatan. Angkat dan tiriskan.

Menu masakan seminggu dengan budget Rp50 ribu ternyata menghasilkan aneka resep yang spesial. Dengan menggunakan rekomendasi resep dari Yummy App, kamu sudah bisa menikmati olahan sayur dan lauk yang tinggi protein. Nah, jadi mau masak apa hari ini?

12. Kangkung Balacan

Keduabelas untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu kangkung balacan:

Bahan:

  • 1 ikat kangkung (Rp5.000), petik dan cuci bersih
  • 1 buah tomat potong menjadi 8 bagian

Bahan bumbu yang ditumbuk kasar:

  • 3 buah cabai merah
  • 2 buah cabai rawit
  • 6 siung bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 1 sdt terasi
  • Sedikit garam
  • Gula menurut selera
  • Minyak goreng

Cara membuat:

  1. Rebus kangkung, kemudian angkat dan tiriskan.
  2. Tumis bumbu yang sudah ditumbuk sampai berbau harum dan matang, masukkan tomat sampai layu.
  3. Hidangkan rebusan kangkung dengan menyiram bumbu di atasnya.
  4. Kangkung balacan siap disantap keluarga, Bunda.

13. Ikan Bakar Bumbu Tumis

Ketigabelas untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu ikan bakar bumbu tumis: 

Bahan:

  • 1 ekor ikan bawal (Rp18.000)
  • 1 sdt asam jawa, dilarutkan
  • 2 sdm air
  • 2 siung bawang putih
  • 4 butir kemiri
  • 1/2 sdt garam
  • 1 sdm kecap manis, campurkan
  • 1 sdm minyak sayur

Bumbu tumis:

  • 1 sdm minyak
  • 2 siung bawang putih, dihaluskan
  • 1/2 buah bawang bombai, diiris membujur lebar
  • 1 buah tomat, dicincang kasar
  • 1 buah cabai keriting merah, diiris serong
  • 1/2 buah paprika merah, iris panjang membujuk lebar 1/2 cm
  • 1 batang daun bawang, diiris serong tipis

Cara membuat:

  1. Kerat-kerat sisik ikan, lumuri asam. Sisihkan sebentar, lalu cuci bersih.
  2. Haluskan bawang putih, kemiri, dan garam, lalu tumis sebentar. Setelah dingin, lumurkan ke seluruh bagian ikan, diamkan sebentar agar bumbu meresap.
  3. Bakar ikan sampai setengah matang. Oleskan kedua sisinya dengan campuran kecap dan minyak.
  4. Lanjut membuat bumbu tumisan. Panaskan wajan, masukkan sekaligus minyak zaitun, bawang putih, dan bawang bombai, lalu tumis hingga harum. Tambahkan tomat, cabai keriting, dan paprika. Aduk satu kali, lalu angkat.
  5. Masukkan daun bawang, aduk hingga merata.
  6. Sajikan ikan bakar dengan bumbu tumisan.
  7. Ikan bakar bumbu tumisan buatan Bunda siap disantap.

14. Tumis Tauge Wortel

Keempat belas untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu tumis tauge wortel: 

Bahan:

  • 1 sdm minyak untuk menumis
  • 2 sdm irisan daun bawang
  • 1 sdt irisan bawang putih
  • 50 ml kaldu
  • 100 gram wortel serut
  • 100 gram tauge panjang
  • 1 sdm kecap ikan
  • Garam secukupnya
  • Merica secukupnya

Cara membuat:

  1. Tumis daun bawang dan bawang putih hingga wangi. Masukkan kaldu dan masak hingga mendidih.
  2. Masukkan wortel dan masak hingga matang. Kemudian, beri bumbu.
  3. Masukkan tauge, aduk hingga merata, dan angkat, ya Bunda.
  4. Tumis tauge wortel siap dihidangkan.

15. Ikan sepat balado

Ke-limabelas menu masakan seminggu 50 ribu yaitu ikan sepat balado: 

Bahan: 

  • 250 gram ikan sepat (Rp19.500), dibersihkan dan lumuri dengan air jeruk nipis
  • 1 buah tomat merah, dipotong-potong
  • 3 lembar daun jeruk
  • Minyak goreng secukupnya

Bumbu halus:

  • 10 buah cabai merah
  • 8 butir bawang merah
  • 1 sdt garam
  • Gula secukupnya
  • Penyedap secukupnya (opsional)

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak, goreng ikan sepat dengan minyak panas sampai kecokelatan lalu sisihkan.
  2. Tumis bumbu halus dengan minyak bekas ikan, lalu masukkan daun jeruk. Masak sampai harum.
  3. Masukkan tomat dan ikan goreng. Masak sebentar dengan api kecil lalu sajikan.
  4. Sepat balado buatan Bunda siap disantap.

16. Sayur Bayam Bening Jagung

Keenambelas untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu sayur bayam bening jagung: 

Bahan:

  • 300 gram bayam (Rp3.000), dicuci dan petik daunnya
  • 1 buah jagung (Rp4.500), potong bulat dan belah dua
  • 1 buah labu siam (Rp4.000), potong dadu
  • 5 buah bawang merah, rajang
  • 3 siung bawang putih, rajang
  • 2 buah temu kunci, dibelah dan memarkan
  • 1/8 sdt lada/merica bubuk
  • 2 sdm gula pasir
  • 1 1/2 sdt garam
  • 1 liter air

Cara membuat:

  1. Didihkan satu liter air. Jika sudah mendidih, masukkan bawang merah, bawang putih, dan temu kunci. Pastikan bawang dan temu kunci matang, kemudian masukkan garam dan gula pasir.
  2. Kecilkan api dan biarkan bumbunya matang. Masukkan jagung lalu masak hingga matang.
  3. Masukkan labu siam dan tunggu hingga semua bahannya matang. Setelahnya, masukkan sayur bayam dan lada atau merica bubuk. Aduk dan matikan api.
  4. Sayur bayam jagung bening buatan Bunda siap disantap.

17. Orek Tempe

Ketuju belas menu menu masakan seminggu 50 ribu yaitu orak tempe: 

Bahan:

  • 300 gram tempe (Rp6.000), dipotong kecil-kecil
  • 3 siung bawang putih, iris tipis-tipis
  • 4 butir bawang merah, iris tipis-tipis
  • 7 buah cabai hijau besar, rajang kasar
  • 2 lembar daun salam
  • 1 ruas lengkuas, geprek
  • 8 butir petai, potong jadi dua bagian (opsional)
  • 250 ml air
  • 8 sdm kecap
  • Garam secukupnya
  • Gula secukupnya
  • 2 sdm minyak goreng

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum.
  2. Masukkan cabai, daun salam, lengkuas, dan petai, aduk hingga merata. Tambahkan tempe, aduk lagi hingga merata. Masukkan air dan kecap secukupnya, dan biar hingga mendidih, ya Bunda.
  3. Setelah itu kecilkan api, lalu tambahkan garam dan gula. Koreksi rasa dan masak hingga airnya menyusut.
  4. Lalu, angkat dan sajikan.

18. Sawi Siram Minyak Bawang

Kedelapan belas untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu sawi siram minyak bawang: 

Bahan:

  • 250 gram sawi hijau (Rp3.000)
  • 2 sdm saus tiram (Rp3.500 per kemasan)
  • 4 siung bawang putih, dicincang halus
  • 3 sdm kecap asin
  • Air secukupnya

Cara membuat:

  1. Rendam sawi di dalam air yang sudah dicampur garam selama 30 menit. Cuci bersih hingga tiga kali.
  2. Lalu, panaskan minyak dan tumis bawang putih hingga harum dan berwarna kecokelatan. Kemudian, sisihkan bawang ke dalam wadah beserta minyaknya.
  3. Kemudian, panaskan air secukupnya dan tambahkan minyak. Masukkan garam dan aduk. Tunggu air sampai mendidih, lalu masukkan sawi. Angkat setelah matang.
  4. Tambahkan kecap asin yang tadi berisi minyak bawang. Lalu tuangkan di atas sawi rebus. Untuk saus tiram, bisa Bunda campurkan di atas sayuran atau diletakkan di wadah kecil saat penyajiannya.

19. Telur Dadar Padang

Kesembilan belas untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu telur dadar padang:

Bahan:

  • 4 butir telur ukuran sedang (Tidak sampai Rp10.000)
  • 3 sdm kelapa parut
  • 2 batang daun bawang, iris tipis-tipis
  • 2 sdm tepung beras
  • Garam secukupnya
  • 2 sdm minyak goreng

Bumbu yang dihaluskan:

  • 3 butir bawang merah
  • 2 siung bawang putih
  • 4 buah cabai merah

Cara membuat:

  1. Kocok lepas telur, masukkan bumbu halus dan kelapa parut. Lalu, aduk hingga merata.
  2. Tambahkan daun bawang, garam, dan tepung beras. Lalu, aduk hingga merata.
  3. Panaskan minyak, lalu masukkan adonan telur. Tutup wajan, masak dengan api sedang.
  4. Setelah telur setengah matang, balik. Masak hingga matang, lalu angkat.
  5. Potong-potong telur sesuai dengan selera Bunda.
  6. Telur dadar padang siap disantap keluarga.

20. Oseng Kacang Panjang

Kedua puluh untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu oseng kacang panjang:

Bahan:

  • 250 gram kacang panjang (Rp4.000), dipotong-potong
  • 50 gram daun melinjo muda
  • 2 buah tomat, diiris-iris
  • 2 sdm minyak goreng

Bumbu halus:

  • 2 butir kemiri
  • 1 sdt gula merah
  • 1 sdm garam
  • 1 sdt serai

Bumbu lainnya:

  • 5 buah bawang merah, diiris halus
  • 2 siung bawang putih, diiris
  • 10 buah cabai hijau, dipotong memanjang
  • 2 lembar daun salam

Cara membuat:

  1. Tumis semua bumbu hingga harum, lalu masukkan kacang panjang. Masak hingga setengah matang.
  2. Masukkan daun melinjo muda dan masak hingga matang.
  3. Lalu, angkat dan sajikan, ya Bunda.

21. Pindang Telur Puyuh

Keduapuluh satu untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu resep pindang telur puyuh: 

Bahan:

  • 250 gram telur puyuh (Rp14.000)
  • 2 lembar daun salam
  • 500 ml air untuk merebus

Bumbu halus:

  • 1 sdm bawang putih iris
  • 1 sdm bawang merah iris
  • 1 sdm air asam
  • 1 iris lengkuas
  • 1 sdt garam

Cara membuat:

  1. Rebus telur dengan air dan semua bumbu dengan api sedang hingga telur matang dan air menyusut.
  2. Angkat telur lalu ketuk-ketuk kulit telur hingga retak. Masukkan kembali ke air rebusan lalu masak hingga air menyusut. Kemudian, angkat.
  3. Kupas telur dan hidangkan, Bunda.

22. Sayur Asem

Keduapuluh dua untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu sayur asem; 

Bahan:

  • 1 paket sayur asam komplit dengan bumbu racik (Rp7.000)
  • 1 liter air
  • Garam secukupnya
  • Gula pasir secukupnya

Cara membuat:

  1. Rebus air dalam panci hingga mendidih. Masukkan nangka muda, melinjo, kacang tanah, lengkuas, asam jawa, dan daun salam hingga setengah empuk. Keluarkan asam jawa.
  2. Ambil mangkuk dan masukkan asam jawa yang sudah matang. Beri 50 ml air, hancurkan, dan saring. Masukkan kembali ke dalam air rebusan.
  3. Masukkan bumbu racik, didihkan kembali. Masukkan pepaya muda, jagung muda, dan kacang panjang. Rebus sampai empuk lalu tambahkan daun melinjo. Masak sebentar lalu angkat.
  4. Sayur asam buatan Bunda siap disajikan.

23. Terong Balado

Ketigapuluh tiga untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu terong balado: 

Bahan:

  • 500 gram terong ukuran sedang (Rp8.000), belah 2 tanpa terputus, rendam air garam, dan tiriskan
  • Minyak goreng secukupnya

Bumbu sambal:

  • 10 buah cabai merah
  • 1 buah tomat
  • 5 buah bawang merah
  • 1/2 sdt garam
  • 1 sdt gula pasir

Cara membuat:

  1. Panaskan 5 sdm minyak di wajan dadar, masukkan terong. Tutup 2 menit, balik-balik sampai terong matang. Tiriskan dan pindahkan ke piring saji.
  2. Untuk membuat sambal, tumbuk kasar semua bahan. Tumis dengan 3 sdm minyak goreng yang bersih sampai matang.
  3. Setelah sambal matang, tuang ke atas terong di piring saji. Bisa juga Bunda masak sebentar terong goreng tadi bersamaan dengan sambal agar bumbunya menyerap, lalu sajikan..

24. Tumis Kangkung

Keduapuluh empat untuk menu masakan seminggu 50 ribu yaitu tumis kangkung:

Bahan:

  • 1 siung bawang putih, diiris tipis-tipis
  • 2 butir bawang merah, diiris tipis-tipis
  • 2 ikat kangkung
  • Garam secukupnya
  • Kecap asin secukupnya
  • Air secukupnya
  • 3 sdm minyak sayur

Cara membuat:

  1. Panaskan minyak, tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum, dan berwarna kecokelatan.
  2. Tambahkan kangkung, kemudian masukkan garam, kecap asin, dan air. Tutup wajan dan masak selama 15 menit atau hingga kangkung layu.
  3. Angkat dan sajikan.

5 Cara Hemat Belanja Mingguan

Setelah kita bahas menu masakan seminggu 50 ribu kita selanjutya bahas bagaimana strategi atau cara agar bisa menjalankan menu masakan seminggu 50 ribu ini dalam kehidupan sehari hari.

Karena kamu mungkin seringkali melakukan pembelian barang yang sama sekali tidak berguna atau melebihi anggaran yang seharusnya. Memahami tips belanja hemat untuk satu mingguan dapat meminimalisir kejadian tersebut.

Berikut 5 cara hemat agar bisa menjalankan menu masakan seminggu 50 ribu: 

Menetapkan Budget

Strategi pertama agar bisa menu masakan seminggu 50 ribu adalah setiap kali selesai gajian, uang tersebut akan dibagikan untuk memenuhi seluruh kebutuhan. Baik biaya pendidikan, listrik, sewa tinggal, kebutuhan pokok, dan lain sebagainya.

Menetapkan budget selain dapat melakukan perencanaan juga bisa meminimalisir kekurangan. Misal nya untuk ikan 20.000 selanjutnya untuk beli sayur dan bumbu.

Membuat Rencana Menu Makanan Sepekan ke Depan

Menu makanan yang dibuat menu masakan seminggu 50 ribu selain untuk menghemat yaitu supaya tidak merasa bosan dengan menu yang serupa setiap hari. Walaupun bahannya sama, kamu bisa menambahkan bahan lain untuk mengubah olahan.

Membuat rencana menu masakan satu minggu ke depan dapat memberikan berbagai manfaat. Salah satunya memasak makanan favorit keluarga yang sudah didiskusikan sebelumnya. Jadi tidak perlu bingung lagi memikirkan menu masakan setiap hari.

Belanja di Pasar Tradisional

Tips belanja hemat untuk menu masakan seminggu 50 ribu selanjutnya ialah dengan membeli kebutuhan di pasar tradisional. Karena sering kali harganya jauh lebih murah. Mungkin memang jarang orang mau pergi ke pasar mengingat tempatnya yang dianggap kotor. Akan tetapi, sekarang banyak pula pasar tradisional yang bersih dan tertata.

Untuk kualitas bahan bumbu dan sayuran tidak kalah dengan di supermarket. Kamu dapat memilih yang paling bagus serta segar. Sebab lebih banyak pedagang, lebih banyak pilihan.

Membuat List dan Membawa Uang Pas

List belanjaan yang kamu buat menu masakan seminggu 50 ribu akan menekan keinginan belanja yang tidak dibutuhkan. Apalagi kalau membawa uang pas, tidak mungkin berutang di pasar. Jadi kamu pasti memilih mengurungkan niat meskipun sangat menginginkannya.

Namun jangan membawa uang terlalu pas sesuai perkiraan. Lebihkan sedikit untuk berjaga-jaga barangkali ada kenaikan harga. Menu masakan seminggu 50 ribu jadi harus list dulu bahan dan takaran nya sesuai dengan resep.

Belanja Saat Diskon

Siapa yang tidak menyukai diskon. Baik tua atau muda pasti akan memburu barang jika terdapat diskon. Biasanya ada swalayan terkenal di kota tempat tinggal yang akan memberikan diskon di hari tertentu saja. Untuk mengetahuinya kamu bisa mengecek melalui media sosial atau spanduk tulisan di depan toko.

Jadi dengan menu masakan seminggu 50 ribu kamu perlu mendapat diskon bahkan jadi murah menu masakan seminggu 50 ribu dan mendapat diskon mungkin kamu bisa menjadi sangat murah.

Kesimpulan   

Menu Masakan Seminggu 50 Ribu
Menu Masakan Seminggu 50 Ribu

Itulah beberapa menu masakan seminggu 50 ribu. Dengan mengikuti menu diatas sudah sangat banyak jadi kita jadi hemat. Jadi dapat hemat dapat juga sehat nya. Karena dengan memasak sendiri kita bisa menjadi bahan apa saja kita masukkan dalam masakan kita.

Jadi, dengan kita mengikuti menu masakan seminggu 50 ribu diatas kita bisa buat masakan dengan bahan pilihan yang terbaik tentunya. Dengan itu sanngat penting kita mengetahui menu masakan seminggu 50 ribu ini.  Semoga berguna menu masakan seminggu 50 ribu ini.