Menu rocket chicken adalah salah satu pencarian yang cukup populer di kalangan pecinta kuliner di Indonesia. Tak heran, karena memang rocket chicken merupakan salah satu restoran yang banyak digemari oleh sebagian besar orang. Dengan harganya yang merakyat serta varian menu yang banyak dan enak-enak membuat orang-orang ketagihan dan memilih restaurant ini sebagai tempat makan terfavorit.
Apakah kamu penasaran dan tertarik ingin mencicipi makanan rocket chicken juga? Jika iya, maka pastikan kamu mengetahui apa saja menu rocket chicken beserta kisaran harganya. Jangan khawatir! Karena dalam artikel ini kami akan menampilkan semua yang anda cari.
Sekilas tentang Rocket Chicken
Sebelum membahas lebih lanjut mengenai menu rocket chicken, kami akan memberikan deskripsi singkat terkait dengan rocket chicken.
Dilansir dari situs resmi rocketchicken.co.id menyatakan bahwa ROCKET CHICKEN adalah perusahaan kemitraan yang bergerak di bidang fast foof restaurant, dengan produk unggulan, fried chicken, burger, steak, dan chinese food, dengan konsep menyajikan makanan yang sehat, berkualitas, halal, dengan cita rasa yang khas, harga terjangkau bagi semua kalangan masyarakat yang diolah dengan bumbu pilihan.
Rocket chicken berdiri pada Februari 2010. Dengan tahapan proses yang panjang, akhirnya Rocket chicken berhasil mendirikan gerai-gerai fast food restaurant lainnya seperti di Yogyakarta, Jawa Timur, Jawa Tengah, dan Jawa Barat.
Menu Rocket Chicken Lengkap dengan Harganya
Nah, untuk kamu yang sedang mencari tau apa saja menu rocket chicken dibawah ini kami akan tampilkan rincian menu rocket chicken dengan sangat lengkap dan terperinci!
Rocket chicken memiliki 14 menu, diantaranya seperti: Menu paket roket, menu paket chessy, menu paket geprek, menu paket roma, menu reguler, menu paket sehat, menu paket indomie regular, menu paket indomie gebrek & matah, menu paket promo SULHE, menu paket matah, menu paket geprek sosro, menu sosro paket level, menu paket terasi, dan yang terakhir adalah menu minuman.
Rincian mengenai bagian dari masing-masing menu beserta kisaran harganya akan kami tampilkan berikut ini:
Menu paket rocket
Varian Menu
Harga
Rocket 1 (Nasi + Sayap + S-tee)
Rp12.500
Rocket 2 (Nasi + Chicken Steak + S-tee)
Rp21.250
Rocket 3 (Chicken Burger + S-tee)
Rp21.250
Rocket 4 (Nasi + Paha Bawah + S-tee)
Rp20.000
Rocket 5 (Nasi Goreng Telur Ceplok, S-tee)
Rp22.500
Rocket 6 (Nasi + Chicken Stripn3Pcs + Lemon Tea)
Rp22.500
Rocket 7 (Nasi + Dada/Paha Atas + nestea lemontea)
Matah 1 (nasi + sayap geprek sambel matah + Nestea)
Rp23.750
Matah 2 (nasi + paha bawah geprek sambal matah + Nestea)
Rp25.000
Matah 3 (nasi, dada/paha atas geprek sambal matah + Nestea)
Rp27.500
Menu paket geprek sosro
Varian Menu
Harga
Sosro Geprek 1 (nasi + sayap geprek + teh kotak sosro)
Rp23.750
Sosro Geprek 2 (nasi + paha bawah geprek + teh kotak sosro)
Rp25.000
Sosro Geprek 3 (nasi + dada/paha atas geprek + teh kotak sosro)
Rp27.500
Menu sosro paket level
Varian Menu
Harga
Sosro paket level 1 (nasi + sayap level + teh sosro kotak)
Rp23.750
Sosro paket level 2 (nasi + paha bawah level + teh sosro kotak)
Rp25.000
Sosro paket level 3 (nasi + dada/paha atas level + teh sosro kotak)
Rp27.500
Menu paket terasi
Varian Menu
Harga
Terasi 1 (nasi + geprek sayap sambal terasi + Nestea)
Rp23.750
Terasi 2 (nasi + geprek paha bawah sambal terasi + Nestea)
Rp25.000
Terasi 3 (nasi + Dada/paha atas geprek terasi + Nestea)
Rp27.500
Menu minuman
Varian Menu
Harga
Jus Mangga
Rp11.250
Jus Jambu
Rp11.250
Jus Strawberry
Rp11.250
Jus Melon
Rp11.250
Jus Sirsat
Rp11.250
Fruitea pouch
Rp6.250
S-tee
Rp5.900
Es Teh
Rp5.000
Jus Durian
Rp13.750
Milkshake Strawberry
Rp8.750
Milo
Rp8.750
Lemontea
Rp7.500
Orange
Rp6.250
Air Mieneral Botol
Rp4.500
Teh Kotak
Rp6.250
Milkshake Coklat
Rp8.750
Milkshake Cappucino
Rp8.750
Milkshake Mangga
Rp8.750
Note: Itulah rincian menu rocket chicken terlengkap yang boleh kami tampilkan untuk sahabat pecinta makanan dari restaurant lokal. Namun tetap kami ingatkan juga bahwa harga yang kami tampilkan dalam masing-masing tabel menu rocket chicken sewaktu-waktu bisa saja mengalami perubahan sesuai dengan kebijakan owner.
Cabang Rocket Chicken di Indonesia
Di lihat dari laman resmi Rocket Chicken, saat ini Rocket Chicken yang dibangun oleh Nurul Atik ini sudah mendirikan sekitar 505 cabang yang tersebar di Kalimantan, Jawa, dan Sumatera. Dengan banyaknya cabang dari Rocket Chicken ini, tentu saja mempermudah masyarakat Indonesia untuk dapat menikmati fast food restaurant enak dengan harga yang terjangkau.
Simpulan
Mencari tau menu apa saja yang tersedia sebelum mengunjungi sebuah restaurant merupakan langkah awal yang penting untuk dilakukan. Tujuannya adalah supaya kamu bisa lebih leluasa dalam menentukan makanan apa yang akan kamu pesan sesuai dengan selera kamu. Karena memilih menu pesanan ketika sudah berada di restoran kerap membuat orang menjadi bingung menentukan pilihan karena diburu oleh waktu dan dihadapkan dengan berbagai macam menu.
Demikian juga halnya dengan menu Rocket Chicken. Selain mempermudah anda untuk menentukan pilihan, mencari tau menu rocket chicken juga bisa membantu anda untuk mempersiapkan budget atau biaya makan nantinya setelah berada di restoran Rocket Chicken. Sekian informasi mengenai menu Rocket Chicken yang dapat kami bagikan. Semoga bermanfaat, terimakasih.