Tag: KAI Access
-
Cara Beli Tiket Kereta Api Online di HP 2024
Teknoin – Pesan tiket Kereta Api online sekarang lebih mudah lewat hp menggunakan aplikasi KAI Access. Selain menggunakan aplikasi tersebut, calon penumpang juga bisa membeli tiket online menggunakan aplikasi booking seperti traveloka. Tentunya, dengan pesan online tidak akan membuat kamu ribet dan antrian di stasiun untuk melakukan perjalanan dengan Kereta Api. Kelebihan Beli Tiket Kereta…
-
3 Cek Kode Booking KAI Access di Email, Aplikasi dan Website Resmi PT KAI
Teknoin – Ketika pesan Tiket Kereta Api Online, maka kamu akan mendapatkan kode pemesanan, dimana kamu juga bisa cek kode booking KAI Access ini melalui aplikasi, email dan situs website resminya. Kode booking sendiri berfungsi sebagai nomor pemesanan tiket Kereta Kamu. Di mana nantinya, akan di cek oleh petugas saat kamu akan naik kereta. Selain…