Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu

Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu Mudah dan Cepat

Bagaimana sih Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu ? Maxim merupakan salah satu aplikasi transportasi yang sedang populer di Indonesia. Maxim menawarkan berbagai cara bagi penumpang dan pengemudi untuk mengisi ulang / Top Up saldo pada Aplikasi mereka.

Kemudahan layanan isi Saldo yang diberikan maxim sangat diminati penggunanya. Banyak pilihan isi saldo yang dapat digunakan mulai dari minimarket, transfer bank dan juga dapat menggunakan aplikasi pihak ketiga.

Lantas bagaimanakah Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu ? Simak terus pembahasannya ya.

Sekilas Tentang Maxim

Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu
Maxim Driver

Maxim Indonesia merupakan perusahaan yang bergerak dalam bidang pemesanan taksi, yang berbasis di Rusia.

Layanannya sudah beroperasi sejak tahun 2013 silam dan berkomitmen untuk menciptakan teknologi yang canggih dan inovatif dalam pemesanan kendaraan, hingga makanan.

Pelanggan dapat melakukan pemesanan dengan aman, cepat dan mudah hanya dengan menggunakan satu aplikasi saja.

Maxim bahkan sudah melakukan ekspansi bisnisnya sejak tahun 2014 ke beberapa negara seperti Azerbaijan, Belarusia, Bulgaria, Georgia, Italia, Kazakhstan sampai Ukraina.

Kelebihan dan Kekurangan Aplikasi Maxim

Sebelum masuk ke pembahasan tentang Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu, ada baiknya kita mengetahui apa saja kelebihan dan kekurangan yang terdapat pada aplikasi maxim.

Berikut kelebihan dan kekurangan pada aplikasi maxim :

Kelebihan Kekurangan
Aplikasi dan layanan Maxim berskala internasional Tarifnya yang murah, sehingga banyak driver yang mengeluhkan dari segi penghasilan yang tidak sesuai dengan jarak yang ditempuh. Mengingat dalam pemeliharan motor atau kendaraan saja tidak cukup
Memiliki harga yang relatif murah jika dibandingkan kompetitornya, dimana tarif untuk maxim bike sendiri mulai dari 8000 rupiah untuk 3,05 KM pertama, dan tarif berikutnya 21000 rupiah. Sementara untuk Tarif Maxim car sendiri adalah 5000 rupiah untuk 0,2 km perjalanan dan tarif selanjutnya adalah 3900/km. Fitur maxim tidak memberikan akses untuk menelepon atau kontak dengan driver,sehingga ketika menerima orderan akan sulit berkomunikasi dengan pelanggan atau customer. Kemudian jika akan menelepon harus menggunakan pulsa dan default sendiri, sehingga fitur yang kurang lengkap.
Banyaknya promo-promo yang diberikan oleh Maxim yang mana untuk menggerus pasar transportasi ojol Tarif delivery yang terlalu murah dibandingkan aplikasi lainnya,s ehingag driver tidak emndpatkan keuntungan yangs esuai.
Bisa menjadwalkan keberangkatan dengan menggunakan fitur reservasi Tidak ada bonus atau intensif ketika driver memenuhi target orderan

 

Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu

Ada beberapa Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu yang dapat kamu terapkan, tentunya beberapa cara memiliki kelebihan dan kekurangn masing masing.

Kamu dapat memilih cara mana yang munurut kamu paling mudah untuk di ikuti, berikut beberapa Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu :

  1. Melalui Alfamart

Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu
Cara Isi Saldo Maxim melalui Alfamart

Jika lokasi driver dekat dengan alfamart, kamu dapat melakukan top up langsung di gerai Alfamart, namun minimal pengisian saldo di Alfamart adalah Rp 50rb tidak bisa Rp 20rb.

Berikut langkah-langkah cara top up saldo di alfamart :

  • Buka aplikasi Maxim di ponsel.
  • Pada tampilan utama, klik Menu di pojok bawah layar.
  • Lalu klik Pembayaran nontunai.
  • Berikan nomor akun Maxim kepada petugas Alfamart.
  • Tunggu beberapa saat hingga kasir menyelesaikan proses pengisian saldo.
  • Cek kembali aplikasi Maxim untuk memastikan saldo sudah terisi.
  1. Melalui Transfer Bank

Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu
Cara Isi Saldo Maxim Melalui Transfer Bank

Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu juga bisa dilakukan melalui Transfer bank, baik melalui ATM atau m-Banking. Bagi yang memiliki m-banking cara ini cukup praktis tanpa harus mengunjungi ATM.

Berikut langkah-langkah cara top up saldo melalui Transfer Bank :

  • Buka aplikasi Maxim di ponsel.
  • Pilih Menu di pojok kanan bawah.
  • Pilih transaksi menggunakan Bank Transfer.
  • Pilih menu Get Payment Code untuk mendapatkan kode pembayaran.
  • Jika menggunakan ATM, silahkan masukan kartu ATM dan pilih layanan Transfer.
  • Jika menggunakan m-Banking, silahkan buka aplikasi m-banking dan pilih layanan Transfer.
  • Pilih tujuan bank Permata dengan kode 031 dan 16 digit kode pembayaran.
  • Masukkan nominal pengisian saldo.
  • Selesaikan transaksi dan Tunggu beberapa saat hingga saldo masuk ke akun Maxim kamu.
  1. Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu Melalui Aplikasi Mocipay

Selain melalui Alfamart dan Transfer Bank, kamu dapat melakukan Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu menggunakan aplikasi pihak ketiga yaitu aplikasi Mocipay.

Berikut langkah-langkah Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu melalui aplikasi Mocipay :

  • Silahkan download aplikasi Mocipay pada playstore
  • Daftarkan akun, lalu login ke aplikasi Mocipay
  • pilih menu e-wallet pada bagian Home
Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu
Top Saldo Maxim melalui Mocipay
  • Pilih menu Maxim driver, akan muncul beberapa nominal yang bisa kamu pilih
  • Masukkan nomor tujuan
Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu
Top Up Saldo Maxim Melalui Mocipay
  • pilih nominal yang ingin kamu beli
  • klik Beli, lalu konfirmasi pembelian dengan klik kolom beli sekarang
  • Tunggu beberapa saat hingga Saldo masuk ke Akun Maxim Driver kamu
  1. Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu Melalui Aplikasi Mitra Top Up

Aplikasi lainnya yang dapat kamu gunakan untuk Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu yaitu aplikasi Mitra Top Up. Sama seperti aplikasi mocipay, Aplikasi Mitra Top Up juga menawarkan harga yang relatif murah dan nominal Top Up mulai dari Rp 5rb.

Berikut langkah-langkah Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu melalui aplikasi Mitra Top Up :

  • Silahkan download aplikasi Mitra Top Up pada playstore
  • Daftarkan akun, lalu login ke aplikasi tersebut
  • Pada bagian Home, Scroll menu ke bawah
Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu
Top Up SAldo Maxim Driver Melalui Aplikasi Mitra Top Up
  • Pilih menu Maxim driver, akan muncul beberapa nominal yang bisa kamu pilih
  • Masukkan nomor tujuan
  • pilih nominal yang ingin kamu beli
  • klik Beli, lalu konfirmasi pembelian dengan klik kolom beli sekarang
  • Tunggu beberapa saat hingga Saldo masuk ke Akun Maxim Driver kamu

Jika memiliki Kendala terkait pengisian Saldo Maxim Driver, kamu dapat langsung menghubungi Customer Service Mocipay & Mitra Top Up melalui Whatsapp atau Telegram pada Jam kerja.

Kendala kamu akan langsung ditangani oleh Customer Service yang bertugas tanpa harus menunggu lama.

Baca Juga : 5 Cara Melihat Postingan IG Yang Di Private Tanpa Follow

Harga Top UP Saldo Maxim Driver di Aplikasi Mocipay & Mitra Top Up

Nominal 

Harga Aplikasi Mocipay Harga Aplikasi Mitra Top Up
MAXIM DRIVE 5.000 Rp 6.915
MAXIM DRIVE 7.000 Rp 9.115
MAXIM DRIVE 10.000 Rp 12,180 Rp12.200
MAXIM DRIVE 15.000 Rp 17,180 Rp 17.200
MAXIM DRIVE 20.000 Rp 22,180 Rp 22.200
MAXIM DRIVE 30.000 Rp 32,180 Rp 32.200
MAXIM DRIVE 40.000 Rp 42,180 Rp 42.200
MAXIM DRIVE 50.000 Rp 52,180 Rp 52.200
MAXIM DRIVE 67.000 Rp 69,180 Rp 69.200
MAXIM DRIVE 97.000 Rp 99,180 Rp 99.200
MAXIM DRIVE 100.000 Rp 102,180 Rp 102.200

catatan : Harga sewaktu-waktu dapat berubah sesuai dari kebijakan dari Pihak Maxim.

Cukup murah kan?? buruan download aplikasi Mocipay dan Mitra Top Up langsung dari Play Store kamu.

Selain Top Up Maxim Driver, aplikasi Mocipay dan Mitra Top Up juga menyediakan berbagai produk digital seperti pulsa, internet, token listrik, e-wallet, pembayaran tagihan dan Top Up Game Hitzz saat ini.

Banyak juga promo-promo harga yang dapat kamu peroleh juga loh. Maka dari itu buruan download Aplikasinya langsung di Playstore.

Akhir Kata

Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu
Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu

Kemudahan layanan isi Saldo yang diberikan Aplikasi Maxim sangat diminati penggunanya. Banyak pilihan isi saldo yang dapat digunakan mulai dari minimarket, transfer bank dan juga dapat menggunakan aplikasi pihak ketiga.

Demikian pembahasan tentang Cara Isi Saldo Maxim Driver 20 Ribu. Kamu dapat memilih cara mana yang menurut kamu paling mudah dilakukan. Sampai jumpa lagi pada artike berikutnya.