Merk Susu Untuk Menaikkan Hb

9 Merk Susu Untuk Menaikkan Hb Terbaik

Merk susu untuk menaikkan Hb, Sel darah merah yang di singkat dengan HB tentunya merupakan aspek yang mana kadar nutrisi dalam tubuh sedang lemah. Mengkomsumsi susu konon dapat meningkatkan kadar hemoglobin dalam tubuh.  Meningkatkan kadar hemoglobin (Hb) dalam tubuh dapat dilakukan dengan mengonsumsi makanan yang kaya zat besi dan nutrisi lain yang penting untuk produksi sel darah merah

Seperti yang diketahui bahwa memiliki jumlah Hb yang normal merupakan hal yang sangat penting untuk kesehatan tubuh dengan rendahnya jumlah Hb dalam tubuh dapat menyebabkan beberapa hal seperti anemia atau kurangnya darah yang menyebabkan terjadinya gejala lemas, pucat dan mudah lelah yang disebabkan menurunya Hb tubuh. Berikut ini teknoin akan merekomendasikan beberapa merk susu untuk menaikkan Hb yang bisa kamu ketahui.

Baca Juga Daftar Harga Susu Formula Dari Termurah Sampai Termahal 2024

Sekilas Mengenai Hb

Merk Susu Untuk Menaikkan Hb

Sebelum membahas merk susu untuk menaikkan Hb perlu diketahui bahwa Hb merupakan singkatan dari hemoglobin. Hemoglobin adalah protein yang terdapat dalam sel darah merah (eritrosit) yang berfungsi sebagai pengangkut oksigen dari paru-paru ke seluruh jaringan tubuh. Hemoglobin juga memberikan warna merah pada sel darah merah.

Kadar hemoglobin dalam darah merupakan salah satu indikator yang penting bagi kesehatan, karena dapat menggambarkan kemampuan tubuh untuk memasok oksigen ke seluruh jaringan tubuh. Kadar hemoglobin yang rendah dapat menandakan kondisi seperti anemia, yang bisa disebabkan oleh defisiensi zat besi, defisiensi vitamin B12, atau kondisi kesehatan lainnya.

Hemoglobin dapat dikatakan rendah jika jumlahnya berada si bawah kadar normal, Dengan kondisi ini biasa disebut anemia. Kadar hemoglobin yang normal pada orang dewasa yakni 12–16 gram/dL untuk perempuan, 11–16 gram/dL pada ibu hamil, dan 13–16,5 gram/dL pada pria.

[su_box title=”Merk susu untuk menaikkan Hb” box_color=”#0ea26c” radius=”4″]

[/su_box]

Mengenal Ciri-ciri HB Rendah

Kadar hemoglobin yang rendah, yang juga dikenal sebagai anemia, dapat menimbulkan berbagai gejala yang dapat memengaruhi kinerja sehari-hari seseorang.Sehingga jika kadar Hb rendah akan menyebabkan anemia atau kekurangan darah.

Adapun ciri-ciri yang dialami Hb Rendah seperti :

  • Pusing
  • Badan Lemas
  • Sesak Napas
  • Kulit Pucat
  • Dada Sakit
  • Sakit Kepala
  • Detak Jantung Cepat
  • Kelelahan yang Berlebihan
  • Mudah Lelah dan Kurangnya Stamina
  • Mengantuk dan Kehilangan Konsentrasi

Merk Susu Untuk Menaikkan Hb

Susu dapat dimanfaatkan sebagai bagian dari pola makan yang seimbang dan membantu meningkatkan kadar Hb dengan menyediakan protein dan nutrisi yang diperlukan untuk kesehatan secara keseluruhan. Perlu diketahui bahwa susu tidak mengandung zat besi dalam jumlah yang signifikan tetapi dapat memanfaatkan susu yang bisa meningkatkan kadar Hb. Carilah susu yang mengandung tambahan zat besi yang diperkaya dengan zat besi. Teknoin akan merekomendasikan beberapa merk susu untuk menaikkan Hb atau varian yang menawarkan nutrisi dan yang diperkaya dengan zat besi yang bisa menjadi pilihan yang tepat.

1. Similac With Iron

Similac With Iron

Similac juga merupakan merk susu untuk menaikkan Hb. Merek susu formula bayi yang populer. Produk ini yang diperkaya dengan zat besi dan bebas laktosa.Similac With Iron juga termasuk OptiGRO, campuran eksklusif DHA , Lutein dan Vitamin untuk membantu menyokong pertumbuhan bayi,otak,mata dan perkembangan keseluruhan sistem imun.

Kisaran Harga 352 g Mulai Rp. 2.590.000

2. Indomilk Susu UHT Full Cream


Susu UHT adalah susu yang dipasteurisasi dengan suhu tinggi. Susu UHT penuh krim juga memiliki kandungan lemak yang tinggi, yang membantu tubuh menghasilkan energi dan kalori. merk susu untuk menaikkan Hb dapat dengan mengkomsumsi susu sapi biasa karna mengandung zat besi dalam jumlah yang kecil , Untuk itu Susu UHT memiliki kandungan zat besi, asam folat, dan vitamin A, B1, B2, B6, D3, yang membantu meningkatkan produksi sel darah merah.

Kisaran Harga 950 ml Mulai Rp. 17.200

3. Anlene Actifit

Anlene Actifit
Anlene Actifit merk susu untuk menaikkan Hb yang dibuat untuk orang yang berusia 19 tahun ke atas dan mengandung dua kali lebih banyak kalsium daripada susu biasa. Selain itu, Anlene Actifit mengandung zat besi sebanyak 2 mg per sajian (30 gram), atau 8% dari AKG zat besi yang dikonsumsi oleh orang dewasa setiap hari.

Kisaran Harga 240 g Mulai Rp. 34.900

4. DANCOW FortiGro

DANCOW FortiGroMerk susu untuk menaikkan Hb ini merupakan merek susu bubuk instan yang kaya akan sumber protein dan perpaduan zat besi. Susu ini bisa dikomsumsi untuk usia 6-12 tahun. DANCOW FortiGro mengandung perpaduan Zat Besi, Zink, Vitamin A, C, dan D, serta Omega 6 dan DHA dari Minyak Ikan yang berperan penting untuk membantu memenuhi kebutuhan gizi anak dan keluarga. Dengan pemenuhan gizi yang baik dapat mengoptimalkan dan akan memiliki tubuh yang sehat.

Kisaran Harga 800 g Mulai Rp. 97.000

5. NutriGOAT

NutriGOAT
NutriGOAT merupakan merk susu untuk menaikkan Hb. Susu ini mengandung protein unggul dan asam amino yang sangat penting untuk pertumbuhan otot dan jaringan tubuh. Per sajian 25 gram. Susu ini mengandung 1 mg zat besi. Ini setara dengan 4% AKG zat besi per hari untuk orang dewasa dan NutriGOAT juga mengandung vitamin A, C, E, B1, B2, B6, B12, asam folat, niasin, biotin, pantotenat, kalsium, fosfor, magnesium, seng, selenium, tembaga, mangan, dan yodium, yang mana semua berkontribusi pada peningkatan kesehatan tubuh dengan keseluruhan.

Kisaran Harga 200 g Mulai Rp. 31.800

6. Susu Entrasol Active

Susu Entrasol Active

Merk susu untuk menaikkan Hb dengan Entrasol Active. Susu Entrasol Active adalah susu rendah lemak yang dibuat untuk orang berusia 19 hingga 50 tahun yang mengandung vitamin D yang tinggi serta tujuh mineral lainnya, termasuk zat besi. Dalam satu sajian 35 gram Entrasol Active mengandung 2,8 mg zat besi, atau 12% dari AKG zat besi dewasa per hari. Entrasol Active tersedia dalam dua rasa, cokelat dan vanila,

Kisaran Harga 150 g Mulai Rp. 28.500

7. ENFAMIL


Enfamil adalah merek susu formula bayi yang terkenal, dan Enfamil Fer-In-Sol merupakan salah satu produk mereka yang mengandung zat besi. merk susu untuk menaikkan Hb ini memiliki kandungan nilai gizi dengan zat besi 4.1 mg dan Vitamin A,D3,E,K, B12 dan asam folat serta vitamin C.

Kisaran Harga 400 g Mulai Rp. 229.000

8. HiLo Platinum

Susu HiLo Platinum merupakan merk susu untuk menaikkan Hb. Susu ini mengandung banyak protein dan kalsium yang mengandung zat besi sebanyak 3 mg per sajian. Kenapa HiLo Platinum dikatakan merk susu untuk menaikkan Hb karna HiLo Platinum mewakili 16% dari angka kecukupan gizi (AKG) zat besi dewasa per hari.

Kisaran Harga 150 g Mulai Rp. 44.600

9. Sustagen


Merk susu untuk menaikkan Hb terakhir yaitu Sustagen. Siapa yang tak kenal dengan merek susu Sustagen, ya Sustagen adalah merek susu bubuk yang sering digunakan sebagai tambahan gizi, Susu Bubuk yang satu ini merupakan susu dengan rasa lezat yang yang banyak disukai anak-anak. Merek susu ini dapat membantu pemenuhan nutrisi si buah hati sesuai angka kecukupan gizi (AKG). Karena Sustagen Junior 1+ mengandung Zat Besi, Protein, Asam Volat, Vitamin, Tiamin dan Kalsium didalamnya

Kisaran Harga 800 g Mulai Rp. 220.000

Makanan Membantu Meningkatkan HB

Meningkatkan kadar hemoglobin (Hb) dalam tubuh dapat dilakukan dengan mengonsumsi makanan yang kaya zat besi dan nutrisi yang penting untuk produksi sel darah merah. Berikut beberapa contoh makanan yang mengandung zat besi dan dapat membantu meningkatkan Meningkatkan HB:

  1. Daging Merah : Seperti daging ayam,daging sapi,daging kambing
  2. Ikan dan Seafood: Ikan tuna, salmon, dan sarden, serta seafood seperti kerang, tiram, dan udang
  3. Sayuran Hijau : Sayuran seperti bayam, kangkung, brokoli dan daun singkong
  4. Kacang-kacangan dan Biji-bijian : Seperti kacang hitam, kacang merah, dan lentil, serta biji-bijian seperti quinoa dan oatmeal.
  5. Buah-buahan: Buah kering seperti kurma, aprikot, dan kismis , pisang, jerus, anggur

Penutup

Merk Susu Untuk Menaikkan Hb
Merk Susu Untuk Menaikkan Hb

Nah perlu dicatat bahwa sebaiknya berkonsultasi dengan dokter atau ahli gizi jika kamu ingin mengkomsumsi setiap produk yang dapat menaikkan Hb. Karena kondisi medis yang mendasarinya karena untuk setiap kondisi setiap orang dapat memiliki tingkat kecocokan untuk setiap dasar kandungan yang ada pada setiap produk tentunya. Namun untuk semua merk susu untuk menaikkan Hb diatas adalah produk yang memang dapat membantu meningkatkan kadar Hb yang memiliki kandungan zat besi.