6 Cara Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu Tanpa Aplikasi

Alexa

Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu adalah fitur praktis yang berguna saat anda kehabisan pulsa dan membutuhkan pulsa darurat.

Fitur ini memungkinkan pelanggan Telkomsel untuk meminjam pulsa dalam jumlah tertentu, dalam hal ini Rp50.000, dan mengembalikannya ketika sudah memiliki pulsa yang cukup.

Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu adalah cara yang cepat dan mudah untuk tetap terhubung dan menghindari gangguan pada layanan komunikasi dan internet.

Layanan ini memberikan solusi cepat dan mudah ketika anda tidak memiliki uang sama sekali, sehingga anda dapat menggunakan ponsel untuk menelepon, mengirim pesan, dan data tanpa gangguan.

Mungkin anda bertanya-tanya bagaimana cara memanfaatkan fitur Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu. Anda beruntung, Teknoin,id bakal memberikan caranya di bawah ini, sehingga anda bisa meminjam pulsa dengan cepat dan mudah.

Jadi, teruslah baca artikel ini sampai selesai, untuk mengetahui semua hal tentang Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu dan bagaimana cara klaim pulsa darurat telkomsel gratis di bawah ini.

Apa Itu Pulsa Darurat Telkomsel?

Apa Itu Pulsa Darurat Telkomsel?
Apa Itu Pulsa Darurat Telkomsel?

Pulsa Darurat Telkomsel adalah layanan resmi yang ditawarkan oleh Telkomsel, di mana pelanggan prabayar dapat meminjam pulsa dalam jumlah tertentu ketika kehabisan pulsa.

Layanan ini merupakan solusi cepat ketika anda membutuhkan pulsa dalam situasi darurat, sehingga pengguna telkomsel dapat terhubung dengan internet dalam situasi sulit.

Dengan Pulsa Darurat Telkomsel, anda dapat meminjam pulsa dalam jumlah yang telah ditentukan oleh telkomsel, mulai dari Rp5.000 hingga Rp50.000.

Penting untuk anda ketahui bahwa Pulsa Darurat Telkomsel adalah layanan berbayar, dan anda harus mengembalikan jumlah yang dipinjam setelah melakukan pengisian ulang pulsa.

Persyaratan Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu Terbaru

Persyaratan Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu Terbaru
Persyaratan Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu Terbaru

Telkomsel telah menetapkan persyaratan khusus bagi pelanggan yang ingin menggunakan layanan pinjam pulsa atau pulsa darurat, khususnya Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu.

Persyaratan ini untuk memastikan bahwa layanan ini digunakan oleh pelanggan yang benar-benar aktif sebagai pengguna setia dari Kartu Telkomsel.

Berikut ini adalah persyaratan terbaru Pinjam Pulsa 50 Telkomsel Ribu.

1. Kartu Aktif Selama 2 Bulan

Pertama, kartu Telkomsel anda harus aktif minimal 2 bulan. Apalagi kalau anda nyobain 10 Kode Paket Nelpon Telkomsel Murah.

Artinya, anda harus menggunakan nomor Telkomsel minimal dua bulan sebelum bisa mengikuti layanan pinjam pulsa.

2. Kategori Kartu Prabayar

Layanan pinjam pulsa hanya tersedia untuk pelanggan yang menggunakan kartu prabayar.

Pelanggan pascabayar tidak dapat menikmati layanan ini. Nah bingung kan, makanya cek dulu Cara Mengetahui NIK yang Terdaftar di Kartu Telkomsel.

3. Hutang Pulsa Hanya Berlaku 1 x Sebulan

Pelanggan hanya dapat meminjam pulsa sebanyak 1 kali dalam sebulan.

Artinya, jika sudah melakukan peminjaman pulsa di bulan berjalan, Anda tidak dapat melakukan peminjaman pulsa lagi hingga bulan berikutnya.

4. Tidak Memiliki Riwayat Hutang Yang Belum Lunas

Berikutnya, anda tidak boleh memiliki tunggakan hutang Pulsa Telkomsel agar dapat menggunakan layanan pinjaman pulsa.

Jika memiliki  tagihan yang belum dibayar, Anda harus melunasi nya terlebih dahulu sebelum bisa meminjam pulsa.

5. Hutang Pulsa Akan Dibayarkan Secara Otomatis Setiap Kali Mengisi Pulsa

Pulsa Darurat yang dipinjam, akan secara otomatis dipotong dari Nomor Telkomsel anda setiap kali mengisi ulang pulsa.

Hal ini memastikan bahwa utang dilunasi tepat waktu dan Anda dapat menggunakan layanan ini di masa mendatang.

Begini Cara Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu Anti Gagal

Begini Cara Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu Anti Gagal
Begini Cara Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu Anti Gagal

Jika anda membutuhkan pulsa darurat, Telkomsel menawarkan solusi Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu.

Jadi, anda dapat meminjam pulsa dalam jumlah tertentu dan membayarnya kembali ketika anda sudah melakukan isi ulang pulsa.

Anda bisa meminjam pulsa Telkomsel mulai dari Rp 50.000 sampai 50 Ribu rupiah. Proses pengajuan pulsa Telkomsel juga mudah dan tidak berbelit-belit.

Mulai dari landing page, pinjam pulsa, pulsa darurat melalui UMB, pulsa darurat melalui SMS Telkomsel, dan pulsa darurat melalui landing page.

Berikut di bawah ini cara Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu anti gagal:

  • Aktivasi Lewat Landing Page Telkomsel

Aktivasi Lewat Landing Page Telkomsel
Aktivasi Lewat Landing Page Telkomsel

Cara pinjam pulsa telkomsel 50 ribu yang pertama adalah dengan mengaktivasi lewat landing page resmi dari Telkomsel.

Mengaktivasi paket internet darurat atau pulsa darurat biasa disebut dengan pinjam pulsa melalui Landing Page Telkomsel adalah hal yang mudah.

Karena jika anda mengunjungi laman tersebut, akan muncul opsi pilihan paket darurat yang ingin diaktifkan, termasuk paket internet, pulsa, data bulanan, dan paket darurat lainnya.

Cara Mengaktivasi Pulsa Darurat Telkomsel di Landing Page

  1. Khusus pelanggan prabayar yang sudah memenuhi kriteria Telkomsel.
  2. Anda bisa salink atau klik link Telkomsel Landing Page berikut.
  3. Kemudian anda akan ditampilkan penawaran Paket Darurat Telkomsel.
  4. Silahkan anda pilih opsi paket darurat yang ingin diaktifkan.
  5. Kemudian klik lanjutkan dan konfirmasi paket yang anda pilih.
  6. Disini anda akan diminta Kode OTP yang dikirimkan melalui pesan ponsel anda.
  7. Kemudian klik Pembayaran dan pilih Pinjam Pulsa dan lainnya.
  8. Silahkan aktivasi dan masukkan kode OTP yang telah dikirimkan.
  9. Pinjam pulsa telkomsel 50 Ribu berhasil anda klaim.
  10. Selesai, cek paket atau pulsa yang sudah masuk.
  • Pinjam Pulsa Telkomsel Langsung Dari Telepon

Pinjam pulsa telkomsel 50 ribu tanpa aplikasi dapat anda tinjau melalui fitur telepon menggunakan kode USSD Telkomsel.

Tanpa kode USSD sama sekali, anda juga dapat klaim fitur pulsa darurat khususnya pinjam pulsa dari Telkomsel ini.

Cara pinjam pulsa telkomsel 50 ribu menggunakan menu fitur telepon Telkomsel adalah trik yang paling mudah, berikut langkah-langkahnya di bawah ini.

Cara Pinjam Pulsa Telkomsel Pakai Telepon Ponsel

  1. Pertama pastikan bahwa Nomor adalah jenis Prabayar.
  2. Kedua pastikan pulsa anda benar-benar kosong atau tidak ada sama sekali.
  3. Silahkan anda telepon salah satu Kontak Telkomsel di menu telepon anda.
  4. Otomatis anda akan mendapatkan penawaran Paket Darurat.
  5. Silahkan ikuti konfirmasi seperti tekan 1 untuk setuju.
  6. Lalu anda akan diarahkan menunggu SMS dari layanan 5050.
  7. Setelah itu, pulsa atau paket internet yang diinginkan sudah masuk.
  8. Ingat masa berlaku Paket ini hanya berlangsung selang 1 Hari.
  9. Karena penawaran yang diberikan juga terabatas.
  10. Selamat, pulsa darurat berhasil.
  • Aktivasi Pinjam Pulsa Via UMB

Cara pinjam pulsa telkomsel 5111 merupakan trik jadul yang sepenuhnya benar, karena layanan 505 menjadi pilihan terbaik bagi yang menginginkan pulsa telkomsel gratis.

Layanan ini dapat anda akses hanya dengan menu SMS di ponsel anda, tentu saja ini menjadi cara yang cukup unik digunakan.

Lantas bagaimana cara pinjam pulsa Telkomsel 5111? Simak langkah-langkahnya di bawah ini.

Cara Mengaktivasi Pulsa Pinjam Dari UMB Telkomsel

  1. Buka menu telepon di perangkat anda.
  2. Ketik dial dengan kode *505# lalu klik Panggil.
  3. Jika anda berhasil mengakses, artinya Nomor Telkomsel anda memenuhi kriteria pinjaman.
  4. Setelah itu akan muncul tampilan Pulsa atau Paket darurat dari Telkomsel.
  5. Silahkan anda pilih sesuai dengan urutan yang ditampilkan.
  6. Konfirmasi pinjam pulsa melalu SMS yang diberikan.
  7. Otomatis, anda akan menerima konfirmasi dari 5050.
  8. Gunakan dan pakai pulsa sesuai keinginan anda.
  9. Jikan opsi *505# tidak muncul, artinya Nomor anda tidak lolos kriteria.
  10. Selesai.
  • Aktivasi Pulsa Darurat Lewat SMS Telkomsel

Aktivasi Pulsa Darurat Lewat SMS Telkomsel
Aktivasi Pulsa Darurat Lewat SMS Telkomsel

Cara pinjam pulsa telkomsel 50 ribu melalui menu SMS di ponsel menjadi hal yang lumrah bagi pengguna Kartu Telkomsel.

Jika anda lebih suka menggunakan SMS untuk meminjam pulsa, Anda dapat mengaktifkan pulsa darurat melalui SMS Telkomsel.

Berikut ini adalah cara untuk melakukannya, Eitss yuk cobain dulu Cara Mengetahui Kode Voucher Rusak Saat Digosok Telkomsel.

Cara Pinjam Pulsa Telkomsel Lewat SMS 5050

  1. Pertama nomor anda harus kategori prabayar Telkomsel.
  2. Buka aplikasi SMS atau Pesan di ponsel anda.
  3. Masukkan Nomor Tujuan yaitu 5050 dari telkomsel.
  4. Silahkan anda balas dan konfirmasi SMS dari 5050.
  5. Buka, dan pilih paket darurat yang anda inginkan.
  • Dapatkan Pulsa Darurat Di Situs Resmi Telkomsel

Selain menggunakan Ussd atau SMS, Anda juga bisa pinjam pulsa telkomsel mulai dari 20 Ribu di situs web resmi Telkomsel.

Situs web Telkomsel menawarkan pilihan paket darurat, pinjam pulsa, dan masih banyak lagi.

Sehingga akan memudahkan pelanggan Telkomsel untuk meminjam pulsa dengan cepat dan efisien.

Cara Dapatkan Pulsa Darurat Di Situs Resmi Telkomsel

  1. Klik dan kunjungi link berikut https://www.telkomsel.com/paket-darurat.
  2. Setelah itu pilih jenis pulsa atau paket darurat yang diinginkan.
  3. Masukkan Nomor Telepon yang ingin digunakan.
  4. Lalu klik Paket yang tertera jika nomor anda masuk dalam kriteria.
  5. Selesai.
  • Pinjam Pulsa Telkomsel Dari MyTelkomsel

Pinjam Pulsa Telkomsel Dari MyTelkomsel
Pinjam Pulsa Telkomsel Dari MyTelkomsel

Cara pinjam pulsa Telkomsel 50 ribu yang terakhir adalah dengan menggunakan aplikasi MyTelkomsel.

MyTelkomsel adalah aplikasi resmi dari Telkomsel yang menawarkan berbagai layanan dan fitur untuk pelanggan.

Dengan MyTelkomsel, Anda bisa melakukan pinjam pulsa, cek pulsa, beli paket data, dan masih banyak lagi.

Cara pinjam pulsa dengan MyTelkomsel tinggal buka bagian pinjam pulsa, ikuti petunjuk untuk meminjam pulsa, dan konfirmasikan.

Cara Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu Dengan MyTelkomsel

  1. Download apliksai MyTelkomsel dengan klik Link Di bawah.
  2. Lalu login dengan Nomor Telkomsel Prabayar aktif di MyTelkomsel.
  3. Setelah itu, klik beranda dan pilih opsi Special For You.
  4. Lalu jika Nomor anda memenuhi syarat akan muncul penawaran semua paket darurat.
  5. Pilih paket atau pulsa yang ingin anda pinjam.
  6. Jika sudah, akan muncul pesan konfirmasi dari 5050.
  7. Artinya anda sudah berhasil klaim Pulsa Darurat Telkomsel.
  8. Masa berlaku paket ini juga terbatas, jadi gunakan sebaik mungkin.
  9. Pulsa akan dipotong sesuai dengan hutang yang anda miliki.
  10. Selesai.

Link Download Aplikasi MyTelkomsel

Nama Aplikasi MyTelkomsel
Ulasan Pelanggan 4.1
Fitur Utama Layanan Internet DLL
Ukuran Aplikasi 56 Mb
Link Play Store MyTelkomsel.com


Daftar Harga Semua Layanan Paket Darurat Pinjam Pulsa Telkomsel

Setelah memahami kriteria dan proses untuk mendapatkan pulsa dari Telkomsel, Anda mungkin tertarik mengetahui layanan Paket Darurat dari Telkomsel.

Layanan-layanan ini dirancang untuk memenuhi kebutuhan pelanggan Telkomsel yang berbeda-beda pada saat dibutuhkan.

Apakah Anda kehabisan pulsa atau data, atau perlu melakukan panggilan darurat, layanan Paket Darurat Telkomsel siap membantu anda.

Jadi, jika anda tertarik untuk mengetahui lebih lanjut tentang layanan Paket Darurat Telkomsel, simak tabel rinciannya di bawah ini.

Detail Paket Darurat Internet Telepon dan SMS Telkomsel

Paket Internet Paket Telepon Paket SMS Harga (PPN) Masa Aktif
30MB 5 menit 10 SMS Rp1.000 1 hari
300MB 75 menit 30 SMS Rp3.000 1 hari
300MB 5 menit 10 SMS Rp3.500 1 hari
500MB 75 menit 30 SMS Rp5.000 1 hari
500MB 5 menit 10 SMS Rp6.000 2 hari
750MB 75 menit 30 SMS Rp7.000 2 hari
800MB 10 menit 20 SMS Rp8.000 2 hari
1GB 75 menit 30 SMS Rp10.000 2 hari
1,2GB 50 menit 50 SMS Rp12.000 2 hari
1,6GB 35 menit 50 SMS Rp13.000 2 hari
1,5GB 50 menit 50 SMS Rp15.000 3 hari

Detail Paket Internet Darurat Telkomsel

Paket Internet Masa Aktif Harga (PPN)
650MB 1 hari Rp6.500
2GB 1 hari Rp14.000
1GB 2 hari Rp14.000
2GB 3 hari Rp24.000
2,5GB 3 hari Rp27.000

Detail Paket Telepon Darurat Telkomsel

Paket Telepon Masa Berlaku Harga (PPN)
30 menit 1 hari Rp3.000
50 menit 1 hari Rp5.000
70 menit 2 hari Rp7.000
100 menit 2 hari Rp10.000

Penutup

Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu
Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu

Sebagai penutup, semoga artikel Pinjam Pulsa Telkomsel 50 Ribu telah memberikan anda pemahaman mengenai semua jenis layanan dari aplikasi MyTelkomsel. Jika anda memiliki pertanyaan lebih lanjut terkait layanan yang disebutkan dalam artikel ini, Teknoin.id menyarankan anda untuk menghubungi Customer Service Telkomsel atau mengunjungi situs resmi Telkomsel untuk informasi lebih lanjut.

Terima kasih telah membaca artikel ini, kami harap artikel ini dapat memberikan informasi yang bermanfaat bagi semua pelanggan Telkomsel. Apabila terdapat kesalahan atau kekeliruan yang tidak disengaja, mohon maaf dan beritahukan kepada kami lewat kolom komentar di bawah ini.

Also Read