Aplikasi Hutang Pulsa Online

17 Aplikasi Hutang Pulsa Online Terbaik dan Mudah Digunakan

Aplikasi hutang pulsa online? Pembelian pulsa online merupakan salah satu solusi masa kini, paling populer di era dunia produk digital. Banyak aplikasi dan platform yang menawarkan layanan Beli Sekarang Bayar Nanti, termasuk produk digital seperti pulsa, e-wallet, hingga voucher game.

Nah artinya, pengguna dapat membeli pulsa dan membayarnya di kemudian hari. Layanan ini tentu sangat membantu bagi anda yang berada dalam situasi kering melempeng, ingin membeli pulsa atau paket data, namun tidak memiliki dana.

Proses pengajuan aplikasi hutang pulsa online juga mudah, karena anda tidak harus memberikan informasi pribadi atau data keuangan yang anda terima setiap bulannya. Dengan aplikasi hutang pulsa online, anda dapat mengajukan pembelian pulsa tanpa harus membayarnya terlebih dahulu.

Apa saja aplikasi hutang pulsa online yang paling tepercaya dan banyak digunakan? Tenang saja, Artikel kali ini akan memberi anda rekomendasi beberapa aplikasi hutang pulsa online yang paling terkenal untuk saat ini.

Jadi, pastikan untuk membaca artikel ini hingga selesai dan temukan aplikasi terbaik yang sesuai dengan kebutuhan anda.

Apa Bisa Beli Pulsa Bayar Nanti?

Apa Bisa Beli Pulsa Bayar Nanti?
Apa Bisa Beli Pulsa Bayar Nanti?

Apakah saya bisa membeli pulsa dan membayarnya nanti? Jawabannya adalah ya, karena sudah banyak aplikasi atau platform yang menawarkan layanan beli sekarang, bayar nanti artinya pengguna dapat membeli pulsa dan membayarnya di kemudian hari.

Aplikasi hutang pulsa online adalah pilihan yang tepat dan fleksibel bagi anda yang membutuhkan layanan cepat dan mudah untuk kebutuhan internet yang tidak ada habisnya.

Layanan tersebut sudah hadir sejak lama, mulai dari beberapa marketplace online juga menawarkan fitur yang sama. Jadi walaupun anda tidak memiliki cukup uang untuk membeli pulsa atau data internet, tidak perlu takut lagi. Karena sudah tersedia beli pulsa bayarnya nanti.

Rekomendasi Aplikasi Hutang Pulsa Online Terpercaya Dengan Bunga 0%

Teknoin.id bakal ngerekomendasikan daftar pilihan aplikasi hutang pulsa online terpercaya dengan bunga 0% alias tanpa denda dan bunga sama sekali.

Aplikasi hutang pulsa online di bawah ini tentu sudah di filter terlebih dahulu, agar dapat memberikan rekomendasi pilihan ter-nyaman sesuai dengan kebutuhan saudara sekalian.

Di bawah ini beberapa pilihan aplikasi hutang pulsa online yang mudah digunakan tanpa ribet sama sekali, simak pembahasannya di bawah berikut ini.

  • Tokopedia

Tokopedia
Tokopedia

Rekomendasi aplikasi hutang online yang pertama adalah marketplace online lokal Indonesia, apalagi kalau bukan Tokopedia si toko hijau.

Tokopedia menawarkan semua produk digital yang anda butuhkan, mulai dari e-wallet, pulsa, hingga voucher game dengan harga yang mumpuni.

Penasaran bagaimana hutang pulsa online lewat Tokopedia? Simak dan ikuti langkah-langkah di bawah berikut ini.

Cara Hutang Pulsa Online Lewat Tokopedia

  1. Download aplikasi Tokopedia lewat Play Store.
  2. Lalu login menggunakan akun atau daftar terlebih dahulu.
  3. Setelah itu anda akan masuk ke dalam menu Tokopedia.
  4. Di dalam menu anda bisa cek sepuasnya Produk Digital.
  5. Kemudian anda bisa klik Akun lal pilih Paylater.
  6. Lengkapi semua informasi yang diminta.
  7. Kemudian ajukan proses Paylater sampai selesai.
  8. Tunggu pengajuan berhasil di proses.
  9. Setelah pengajuan diterima cek Tagihan dan Top Up.
  10. Pilih pulsa lalu klik Pembayaran Bayar nanti.
  • Shopee

Shopee
Shopee

Shopee aplikasi e-commerce yang banyak menawarkan layanan yang sangat menguntungkan, seperti fitur beli sekarang, bayar nanti biasa dikenal dengan nama Spaylater.

Dengan SPayLater, anda dapat menikmati langsung pembelian tanpa harus melakukan pembayaran, apalagi proses pengajuannya juga sangat mudah.

Menggunakan Spaylater, artinya anda dapat memanfaatkan keuntungan tanpa bunga jika memiliki fitur Voucher Cicilan 0%.

Cara Hutang Pulsa Online Lewat Shopee

  1. Download aplikasi Shopee terlebih dahulu.
  2. Anda perlu mengaktifkan fitur Spaylater untuk pengguna pertama.
  3. Biasanya dapat dilakukan di Akun Saya atau Pembayaran.
  4. Ikuti petunjuk untuk mengaktifkan fitur Spaylater.
  5. Setelah Spaylater Aktif, pilih layanan Top Up dan Tagihan.
  6. Pada opsi pembayaran pilih Spaylater sesuaikan dengan limit.
  7. Cek kembali pesanan anda, sebelum mengkonfirmasi.
  8. Masukkan Pin Shopee anda untuk melanjutkan transaksi.
  9. Setelah itu, Anda harus melunasi dalam jangka waktu yang ditentukan.
  10. Berhasil.
  • Kredivo

Kredivo
Kredivo

Kredivo merupakan aplikasi pinjaman online yang menawarkan banyak sekali metode ter-nyaman, bagi anda yang sedang membutuhkan dana mendadak.

Aplikasi hutang pulsa online yang satu ini tentu fokus dalam mode pinjaman, baik itu pinjaman pribadi, cicilan, dan kredit untuk belanja online.

Kredivo dapat digunakan juga khusus untuk pembelian online, seperti aplikasi yang mendukung mode paylater pada umumnya.

Cara Pakai Kredivo Beli Sekarang Bayar Nanti

  1. Pertama login atau daftar akun Kredivo anda.
  2. Kemudian klik bagian menu Top Up dan Tagihan di beranda.
  3. Setelah itu klik pulsa yang ingin anda beli di bagian atas.
  4. Kemudian klik Beli pada menu yang tertera.
  5. Checkout dan aktivasi fitur limit yang tersedia di akun anda.
  • Akulaku

Akulaku adalah platform layanan keuangan belanja, cicilan, dan Bank Digital khusus untuk pelanggan di Asia Tenggara.

Jadi akulaku menyediakan solusi keuangan yang dianggap akan lebih mudah, baik itu kredit untuk belanja online, pinjaman pribadi, dan paket cicilan lainnya.

Selain itu, Akulaku juga menyediakan semua metode pembayaran mulai dari rencana cicilan, biaya cicilan, dan masih banyak lagi.

Cara Menggunakan Akulaku Beli Pulsa Kredit

  1. Buka akulaku dan login dengan akun anda.
  2. Kemudian anda pilih jasa layanan Shopee.
  3. Lalu masuk ke Shopee dan beli Pulsa.
  4. Silahkan ganti metode pembayaran dengan Akulaku.
  5. Konfirmasi pesanan anda.
  • Gopaylater

Gopaylater
Gopaylater

Gopaylater sebuah layanan keuangan yang ditawarkan oleh Gopay, layanan dompet digital dari Gojek, memberikan layanan Paylater untuk menyederhanakan segala transaksi.

Fitur ini dapat anda gunakan di Tokopedia, untuk mendapatkan bonus dan segala jenis transaksi tanpa harus mengeluarkan uang pertama kali.

Namun untuk mengakses fitur pinjaman, anda harus mengajukan kredit, persetujuan, dan moPayLater menawarkan solusi tepat dan aman untuk digunakan.

Cara Hutang Pulsa Online Lewat Gopaylater

  1. Download Gopay di perangkat anda.
  2. Silahkan anda pilih Akun dan Aktifkan Gopaylater.
  3. Lalu anda tinggal pilih Pembayaran pakai Gopaylater.
  4. Konfirmasi pembelian sesuai dengan limit yang diberikan.
  5. Selesai.
  • Ovo

Ovo
Ovo

Ovo merupakan dompet digital yang memberikan kemudahan bagi penggunanya dalam hal metode pembayaran dan aktivasi keuangan lainnya.

Aplikasi Ovo jug menyediakan model pembayaran dengan Paylater, artinya pengguna ovo dapat membeli pulsa dan membayarnya di kemudian hari sesuai tenggat waktu yang diberikan.

Namun anda harus tahu, bahwa fitur ovo paylater akan muncul apabila pengguna sudah mencapai maksimal 6 bulan terdaftar di Ovo.

Cara Pinjam Pulsa Lewat Aplikasi Ovo

  1. Silahkan daftar atau login di aplikasi Ovo anda.
  2. Kemudian klik Top Up pada beranda Ovo.
  3. Pilih pulsa dan klik pembayaran dengan Ovo Paylater.
  4. Konfirmasi pembayaran dengan pin Ovo anda.
  5. Tunggu sampai pulsa masuk ke dalam ponsel anda.
  • Dana

Dana
Dana

Mungkin anda sudah tidak asing lagi dengan aplikasi yang satu ini, Dana adalah dompet digital yang paling banyak digunakan untuk saat ini.

Dana menawarkan anda beberapa fitur gratis seperti pulsa, transfer gratis, saldo tanpa potongan hingga mode beli pulsa dan bayar di kemudian hari.

Penasaran bagaimana cara menggunakan Dana Paylater khusus produk digital? Simak langkah-langkah di bawah berikut ini.

Cara Hutang Pulsa Pakai Aplikasi Dana

  1. Buka dan jalankan aplikasi Dana.
  2. Kemudian klik Akun dan pilih Dana Paylater.
  3. Aktifkan dan isi semua informasi yang diminta.
  4. Klik Top Up dan pilih layanan Pulsa.
  5. Kemudian konfirmasi pembayaran anda.
  • Indodana

Indodana
Indodana

Indodana merupakan aplikasi yang hadir dengan konsep khusus Paylater dan Pinjaman, dinaungi langsung oleh PT Artha Dana Teknologi yang sudah berdiri dari tahun 2017 di Indonesia.

Indodana sendiri menawarkan banyak sekali pilihan menarik untuk anda, seperti Pln, Pdam, pulsa, paket internet, bpjs, dan pinjaman online dengan limit sampai 30 Juta.

Tenang saj, Indodana sudah diawasi langsung oleh OJK atau Otoritas Jasa Keuangan di Indonesia, jadi anda tidak perlu ragu jika ingin menggunakan Indodana sebagai aplikasi tambahan mendapatkan uang.

Cara Menggunakan Indodana Paylater Dengan Cepat

  1. Download aplikasi Indodana.
  2. Klik Daftar dan Isi semua informasi yang diminta.
  3. Anda akan ditujukan untuk menunggu sampai proses persetujuan berhasil.
  4. Setelah itu, anda akan dikirim email konfirmasi pendaftaran telah berhasil.
  5. Anda sudah dapat hutang pulsa pakai Indodana.

Rekomendasi Aplikasi Hutang Pulsa Online Murah Hanya Pakai Nomor Hp

Di era digital saat ini, ada banyak aplikasi dan platform yang menawarkan solusi hutang pulsa online hanya dengan nomor HP.

Aplikasi hutang pulsa online murah hanya pakai Nomor Hp tersebut antara lain MyTelkomsel, myIM3, myXL, Bima+, AXISnet, dan mySF.

Masing-masing aplikasi ini menawarkan layanan resmi dengan manfaat, dan pilihan harga yang sangat terjangkau.

Untuk lebih jelasnya anda bisa cek di bawah berikut ini:

1. MyTelkomsel

My.Telkomsel memberikan anda kesempatan untuk mendapatkan layanan pulsa gratis.

Aplikasi hutang pulsa online langsung cair ini resmi dan mudah untuk anda klaim melalui aplikasi MyTelkomsel.

  • Pertama anda bisa download MyTelkomsel.
  • Kedua silahkan login dengan Nomor HP.
  • Ketiga, anda tinggal klik Profile.
  • Pilih Get Rewards atau Pulsa Darurat.
  • Ambil dan gunakan sesuai kebutuhan anda.

Link Download Aplikasi MyTelkomsel

Nama Aplikasi MyTelkomsel
Ulasan Pengguna 4.8
Fitur Utama MyVoucher
Ukuran Aplikasi 56 Mb
Link Play Store MyTelkomsel,source.com

2. myIM3

myIM3 juga menyediakan aplikasi resmi khusus untuk semua pengguna provider dari myIM3.

Nah penasaran kan bagaimana cara pinjam huitang pulsa dari myIM3, anda bisa cek dengan dial *123*100*1#.

Untuk paket internet gratis dan pulsa minimalnya, anda juga bisa cek bonus lainnya melalui aplikasi resmi myIM3 di bawah ini.

  • Buka menu telepon myIM3.
  • Masukkan *505# lalu klik Panggil.
  • Pilih pulsa yang anda butuhkan.
  • Konfirmasi dan balas 1. Ya.
  • Tunggu sampai proses selesai.

Link Download Aplikasi myIM3

Nama Aplikasi myIM3
Ulasan Pengguna 4.4
Fitur Utama 100GB Tendangan Bonus
Ukuran Aplikasi 40 Mb
Link Play Store myIM3,source.com

3. myXL

XL Axiata sebenarnya sudah memberikan banyak sekali penawaran paket internet murah melalui kode dial *808#.

Namun tahukah anda, bahwa anda bisa mendapatkan 100Gb gratis hanya dengan Tembak Kuota Axis Semua Versi Terbaru.

  • Pertama buka menu telepon anda.
  • Ketika *911# di panggilan.
  • Pilih paket yang dapat anda klaim.
  • XL biasanya akan menyesuaikan dengan Nomor anda.
  • Klaim dan gunakan paket.

Link Download Aplikasi myXL

Nama Aplikasi myXL
Ulasan Pengguna 4.1
Fitur Utama XL HOME
Ukuran Aplikasi 583 Mb
Link Play Store myXL,source.com

4. AXISnet

Aplikasi hutang pulsa online resmi selanjutnya adalah AXISnet, salah satu mode yang aman untuk digunakan.

AXISnet menawarkan beberapa keuntungan seperti Tembak Paket Axis 12GB Rp1 Terbaru.

Pinjam pulsa AXIS dapat anda klaim melalaui AXISnet atau dengan dial di bawah ini.

  • Buka telepon dan masukkan dial *811#.
  • Klik Panggil dan jika disetujui maka anda bisa ambil pulsa pinjam dari AXIS.
  • Jika tidak, berarti nomor AXIS anda belum memenuhi syarat

Link Download Aplikasi AXISnet

Nama Aplikasi AXISnet
Ulasan Pengguna 4.3
Fitur Utama Special For You
Ukuran Aplikasi 28 Mb
Link Play Store AXISnet,source.com

5. mySF Smartfren

mySF Smartfren merupakan aplikasi Resmi dari provider smartfren, menawarkan kemudahan untuk mendapatkan internet gratis.

Smartfren juga telah menyediakan layanan pinjam pulsa smartfren, layanan ini gratis dan cocok digunakan saat masa tenggang.

  • Buka menu telepon anda.
  • Masukkan kode dial smartfren *505#.
  • Kemudian pilih paket atau pulsa gratis.
  • Konfirmasi dan tunggu pulsa masuk.
  • Selesai.

Link Download Aplikasi Smartfren

Nama Aplikasi mySF. Smartfren
Ulasan Pengguna 3.7
Fitur Utama Icon Robot Smarty
Ukuran Aplikasi 31 Mb
Link Playstore mySF,source.com

Tips Memilih Aplikasi Hutang Pulsa Online

Tips Penjelasan
Keamanan dan Reputasi Pastikan aplikasi tersebut aman dan memiliki reputasi yang baik. Periksa ulasan dan peringkat dari pengguna lain untuk mendapatkan wawasan tentang keandalan aplikasi.
Kemudahan Penggunaan Pilih aplikasi yang mudah digunakan dengan antarmuka yang intuitif. Semakin sederhana aplikasi tersebut, semakin mudah untuk mengisi pulsa.
Penawaran dan Promosi Perhatikan apakah aplikasi menawarkan promo atau diskon saat mengisi pulsa. Promo-promo ini dapat membantu Anda menghemat biaya pengisian pulsa.
Metode Pembayaran yang Diterima Pastikan aplikasi menerima metode pembayaran yang Anda miliki, seperti kartu kredit, transfer bank, atau e-wallet. Pilihan pembayaran yang beragam akan lebih fleksibel.
Dukungan Pelanggan Periksa apakah aplikasi memiliki layanan pelanggan yang responsif. Ini penting jika Anda menghadapi masalah saat mengisi pulsa atau memerlukan bantuan.

Penutup

Aplikasi Hutang Pulsa Online
Aplikasi Hutang Pulsa Online

Demikianlah pembahasan kita tentang Aplikasi Hutang Pulsa Online. Setelah anda memiliki pemahaman yang lebih baik tentang fitur, manfaat, dan langkah-langkah  menggunakan layanan ini dari aplikasi di atas. Anda dapat membuat keputusan yang tepat dan memilih aplikasi yang paling sesuai dengan kebutuhan.