5 Tips Membeli iPhone Untuk Pemula yang Wajib Diketahui

Trio Saputra

Teknoin – Apakah saat ini kamu sedang berencana memiliki hp iPhone? Jika iya, kamu bisa simak Tips membeli iPhone untuk Pemula berikut ini.

Memiliki hp iPhone pada saat ini bisa menjadi pilihan yang tepat bagi kamu yang ingin tampil modis dan kekinian.

Pasalnya, memiliki hp iPhone sendiri juga memiliki banyak keuntungan, terutama dari segi performa dalam kebutuhan konten.

Lalu apa saja yang perlu di perhatikan ketika akan membeli hp iPhone untuk pemula? Simak tipsnya berikut.

Kelebihan dan Kekurangan iPhone

kelebihan dan kekurangan iphone
Kelebihan dan Kekurangan iPhone
Kelebihan Kekurangan
⚡ Build Quality Oke ✅ Harga yang Mahal
⚡ Performa Terbaik ✅ Tampilan IOS Tidak Bisa Custom
⚡ IOS Up to Date ✅ Kapasitas Baterai Kecil
⚡ Lebih Aman ✅ Mudah Panas
⚡ Kamera Jernih ✅ Desain Kurang Inovatif
⚡ Video Stabilizer ✅ Tidak Ada Slot Memori Eksternal

Tips Membeli iPhone Untuk Pemula

Setelah melihat kelebihan dan kekurangan yang ada diatas, kamu bisa memutuskan sendiri beli Android saja atau tetap iPhone.

Jika sudah bulat ingin menggunakan iPhone, silahkan simak apa saja tips dan cara membeli untuk pemula berikut ini;

1. Pilih Sesuai Dengan Budget

Tips pertama yang wajib dipertimbangkan ketika akan membeli iPhone adalah menyesuaikan budget sendiri.

Pilihlah iPhone yang memang sesuai dengan budget yang kita miliki, semua jenis iPhone bagus kok, asal jangan yang terlalu lama saja.

2. Perhatikan Kebutuhan iPhone Untuk Apa

Berikutnya adalah perhatikan iPhone yang akan kamu beli untuk kebutuhan apa, jika untuk kontek sebaiknya memilih iPhone keluaran terbaru.

Seperti menggunakan iPhone X, iPhone XR, iPhone 11, iPhone 13 atau iPhone 14. Karena jenis ini sudah dilengkapi dengan performa kamera terbaik di kelasnya.

Selain itu, jenis iPhone diatas juga sudah dilengkapi dengan video stabilizer yang mana sangat tepat jika digunakan untuk membuat konten video tampa gimbal atau stabilizer eksternal.

3. Hindari Membeli Jenis iPhone Tua

iPhone tua sendiri memiliki update IOS terbaru, akan tetapi, dari segi performa kurang bagus dan jadul untuk digunakan.

Dari segi harga pun juga sangat murah jika iPhone tua, sebagai rekomendasi, kamu bisa membeli iPhone lama dari jenis iPhone 8 atau iPhone 8+ sudah terbaik.

4. Pastikan Membeli di Konter atau Toko Resmi iPhone

Tips membeli iPhone untuk pemula yang sangat wajib kamu perhatikan adalah tempat pembelian iPhone itu sendiri.

Sebagaimana yang kita ketahui, iPhone memiliki duplikat atau hdc yang sangat mirip, bahkan cukup sulit dibedakan secara fisik.

Oleh karena itu, kamu perlu membeli iPhone di gerai resminya saja, seperti di iBox atau Toko besar yang sudah menjadi iphone store resmi.

5. Membeli iPhone Bekas Adalah Pilihan yang Tepat

Tips membeli iPhone berikutnya adalah membeli bekas atau second saja, nah bagi kamu yang terkendala di budget, bisa beli bekas saja.

iPhone bekas sendiri memiliki harga yang relatif lebih murah, selain itu bisa didapatkan dengan cukup mudah.

Baca Juga : Cara Cek HP iPhone Ori Termudah, Ini Perbedaan HDC dan Asli

Tips Beli iPhone Bekas di Toko Online/Marketplace

tips beli iphone bekas
tips beli iphone bekas

Membeli barang bekas atau second saat ini memang lebih mudah melalui toko online atau marketplace.

Selain bisa cek langsung, kita juga bisa mendapatkan harga yang lebih murah dibandingkan dengan harga second di Offical Store iPhone.

Nah, jika ingin beli iPhone bekas di toko online atau marketplace, ketahui tips membelinya berikut ini;

  1. Cek semua kondisi fisik iPhone
  2. Cek IMEI iPhone
  3. Cek iCloud
  4. Cek kondisi face id
  5. Perhatikan semua fungsi berjalan dengan normal
  6. Pastikan iPhone ori bukan hdc
  7. Cek kesehetan batre
  8. Pastikan iPhone lengkap dengan kotak
  9. Selalu waspada dengan penipu
  10. Pastikan ada garansi pembelian

Cara Cek iPhone Bekas Asli atau HDC

Jika kamu sudah memutuskan untuk membeli iPhone bekas saja, jangan lupa untuk cek beberapa hal penting seperti berikut untuk memastikan iPhone asli atau hdc.

  1. Pastikan iPhone bisa terkoneksi dengan iTunes
  2. Memiliki akun Apple Id
  3. Memiliki akun iCloud yang aman
  4. Tidak memiliki slot memori
  5. Slot kartu hanya satu
  6. iPhone asli bisa melakukan screenshot kombinasi home+kunci

Baca Juga :

Kesimpulan

Tips Membeli iPhone Untuk Pemula
Tips Membeli iPhone Untuk Pemula

Nah, itulah beberapa Tips membeli iPhone untuk Pemula yang harus diketahui baik untuk pembelian iPhone bekas maupun iPhone baru.

Jika memang ingin memiliki iPhone dengan budget yang minim, sebaiknya kamu memilih iPhone bekas saja.

Untuk rekomendasi terbaik sebagai alat bantu konten, kamu bisa membeli iPhone XR, iPhone 11 atau iPhone 12 dan 12 Pro Max.


Ikuti kami di Google News untuk mendapatkan berita Teknologi dan Gadget terbaru serta terupdate.

Also Read